Suara.com - Pantai merupakan salah satu tempat yang asik untuk berlibur. Di pantai seseorang dapat melakukan berbagai aktivitas mulai dari bermain voli, berselancar, berenang, bermain pasir, dan lain-lain.
Di setiap negara, banyak sekali pantai dengan pemandangan yang menakjubkan. Ciri khas keindahan pantai suatu negara dapat menjadi daya tarik bagi wisatawan asing untuk berkunjung ke lokasi tersebut.
Berikut 5 pantai terindah yang ada di dunia menurut Escales.
1. Los Roques, Venezuela
Pantai Los Roques terbentang sepanjang 160 km dari garis pantai Venezuela. Di sana terdapat sekitar 300 pulau dengan ukuran yang berbeda-beda. Dataran rendah dengan hamparan pasir halus yang panjang dan air yang sangat jernih ini, menjadi daya tarik bagi para wisatawan.
Di dalamnya area tersebut, terdapat cagar alam yang terawat dengan baik. Hal ini akan menjadi nilai tambah bagi para pecinta burung.
2. Palombaggia, Prancis
Pantai unik yang berada di Porto-Vecchio, Prancis ini memberikan pemandangan yang sangat cantik. Dilengkapi dengan pohon pinus di sekitar pantai memberikan pesona kepada para pengunjung.
Uniknya, pantai ini terdapat bebatuan merah muda menambahkan pemandangan pantai menjadi sangat indah.
Baca Juga: Hindari Kerumunan di Pantai Kuta, Berawa Malah Membludak
3. Pink Beach (Pantai Merah Muda), Indonesia
Pink Beach adalah satu-satunya pantai berpasir merah muda di dunia. Terletak di Provinsi Nusa Tenggara Timur ini, menjadi daya tarik bagi wisatawan asing. Di sekitar pantai terdapat perbukitan hijau yang subur.
Panrai dengan bentang alam luar biasa ini memiliki Pulau Komodo sebagai latar belakangnya, yang juga merupakan rumah bagi fauna yang memesona.
4. Anse Source d’Argent, Seychelles
Pantai dengan pasir putih halus ini dihiasi dengan bebatuan perak. Batuan-batuan tersebut memiliki bentuk yang seolah dipahat oleh tangan manusia, Anse Source d'Argent adalah salah satu pantai paling terkenal di dunia.
Perairannya yang hangat dan jernih serta vegetasi yang subur menjadikannya harta karun yang menunggu untuk ditemukan di pulau La Digue. Keindahan yang paling terkenal di pantai ini yaitu saat matahari terbenam.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian
-
7 Rekomendasi Parfum Wangi Ringan yang Fresh di Indomaret untuk Guru
-
5 Serum Vitamin C untuk Ibu Rumah Tangga, Bye-bye Kusam dan Tanda Penuaan Kulit
-
Lompatan Baru Wisata Jakarta: Destinasi Terintegrasi dari Pantai, Mangrove, hingga Outbound
-
5 Rekomendasi Sepatu Lari Selain Asics Nimbus untuk Daily Trainer yang Empuk
-
OMG Creator Fest 2025, Ruang Kreatif Baru untuk Mendorong Perempuan Muda Berkarya dan Berkarier
-
Wangi Nusantara, Ini 7 Merek Parfum Indonesia yang sedang Naik Daun!
-
10 Rekomendasi Bedak untuk Ibu Rumah Tangga yang Mencerahkan dan Anti Menor
-
10 Ide Buket Hari Guru yang Murah tapi Tetap Cantik dan Berkesan
-
5 Rekomendasi Tone Up Cream untuk Mencerahkan Kulit Instan, Mulai Rp20 Ribuan