Suara.com - Bicara soal Idul Adha tentu tak jauh-jauh dari daging kambing, sapi, maupun kerbau. Tahukah Anda bahwa bagian paha kambing merupakan favorit dari Rasulullah SAW?
Ya, daging kambing bisa disantap mulai dari kepala sampai kaki. Namun, rupanya bagian paha dipercaya menjadi bagian paling disukai oleh Rasulullah SAW.
Melansir dari Arab News, hal ini diriwayatkan oleh sahabat Nabi Muhammad SAW yaitu Abu Hurairah.
"Kami pernah bersama Nabi shallallahu 'alaihi wa sallam dalam sebuah undangan. Kemudian dibawakanlah paha kambing dan beliau menyukainya. Kemudian beliau menggigitnya satu gigitan." (HR. Bukhari 3340 dan Muslim 501).
Rupanya, rasa suka pada bagian paha kambing itu karena mudah dimasak dan dicerna serta memiliki rasa lezat. Al-Qadhi Iyadh RA mengatakan, "Rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam menyukai paha kambing, karena mudah dimasak dan mudah dicerna, disamping lebih lezat dan lebih steril dari risiko penyakit." (Syarh Shahih Muslim, an-Nawawi, 3/65).
Hadis lain yang berbicara tentang preferensi Rasulullah SAW termasuk salah satu yang dilaporkan oleh Abu Hurairah yang mengatakan, "Tidak ada bagian dari domba yang lebih disukai Nabi daripada bahunya." (Diriwayatkan oleh Abu Al-Syekh.)
Abu Ubayd juga mengungkapkan, "Saya memasak sesuatu untuk Rasulullah SAW di sebuah panci. Karena dia menyukai pahanya, saya memberikannya padanya. Dia kemudian berkata kepadaku: 'Berikan aku bahu.' Saya berkata: 'Ya Rasulullah, berapa banyak bahu yang dimiliki seekor anak domba?' Dia berkata: 'Demi Dia yang memegang jiwaku di tangan-Nya, jika Anda mematuhinya, Anda akan melakukannya. telah memberi saya bahu sebanyak yang saya minta.'" (HR Ahmad, Al-Tirmidzi dan Ibn Saad.)
Ternyata bagian paha kambing dinilai paling baik untuk dikonsumsi karena hanya mengandung sedikit lemak. Selain itu, bagian paha juga memiliki protein yang tinggi.
Tekstur paha kambing juga empuk dan mudah diolah menjadi beragam masakan. Umumnya, bagian ini cocok dimasak dengan cara dipanggang atau dibuat menjadi gulai.
Baca Juga: Kamrussamad: Idul Adha, Momentum Pejabat Berkorban untuk Selamatkan Rakyat
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
5 Shio Paling Hoki pada 12-18 Januari 2026, Pintu Rezeki Terbuka Lebar
-
Terpopuler: Alasan Aurelie Moeremans Gratiskan Buku Broken Strings hingga Bahaya Child Grooming
-
6 Shio Paling Beruntung 12 Januari 2026, Awal Pekan Panen Hoki
-
Detektif Jubun Bongkar Rahasia Gelap Money Game Syariah: Waspada Riba Berkedok Surga
-
5 Water Heater Low Watt Harga Rp1 Jutaan, Cocok untuk Keluarga Minimalis
-
5 Cushion Anti Keringat untuk Pekerja Kantoran, Makeup Tetap Fresh dan Tak Luntur
-
Rekam Jejak Roby Tremonti, Aktor yang Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Daftar Wilayah DIY yang Berpotensi Diguyur Hujan Petir hingga Pukul 15.00 WIB Hari Ini
-
5 Hair Tonic untuk Menumbuhkan Rambut, Ampuh Atasi Kerontokan dan Kebotakan
-
4 Sepatu Sneakers Wanita Mulai Rp100 Ribuan, Empuk dan Anti Lecet Dipakai Jalan