Suara.com - Beberapa orang tentu saat masih kecil pernah diminta tolong oleh sang ibu atau ayahnya untuk pergi ke warung. Misalnya saja seperti yang dilakukan bocah berikut ini.
Ya, beberapa waktu lalu warganet dibuat salfok usai melihat video bocah pergi ke warung dengan mengenakan atribut tak biasa.
Bukan pakai sandal atau tanpa alas kaki, bocah perempuan kecil ini terlihat pergi ke warung mengenakan sepasang sepatu ankle boots untuk wanita dewasa.
Video bocah pakai ankle boots ke warung ini menjadi viral usai diunggah kembali oleh akun Instagram @one_newera beberapa waktu yang lalu.
Dalam video yang diunggah, si perekam video yang melintas di jalanan merekam seorang bocil perempuan yang baru pulang dari warung. Bocil ini nampak mengenakan sepatu ankle boots berwarna hitam yang diduga milik orangtuanya.
Gemas dengan aksi bocil ke warung pakai sepatu begini, warganet langsung saja meninggalkan berbagai komentar. Sejumlah warganet menduga jika bocil ini baru saja pulang dari Citayam Fashion Week.
"Abis dari Citayam Fashion Week dek?" tulis salah satu pengguna Instagram.
"Sepatumu nak" balas warganet lain.
"Ayang, mau sepatunya, beliin" komentar akun lainnya.
"Adek kamu kenapa pakai sepatu kegedean?" ungkap salah seorang warganet.
Diunggah oleh akun @one_newera, video bocil ke warung pakai sepatu ankle boots ini lalu telah mendapat lebih dari 34 ribu likes dan ratusan balasan dari warganet usai menjadi viral di Instagram.
(Hitekno/Amelia Prisilia)
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
5 Rekomendasi Conditioner Rambut Terbaik untuk Lansia, Bisa Dibeli di Indomaret
-
Terpopuler: Arti Mens Rea yang Bikin Panas Dingin hingga Istri Dilarang Jadi IRT Dalam Hukum Islam
-
Cara Mandi Junub yang Benar untuk Pria, Lengkap dengan Niatnya
-
4 Skincare Anti Aging GEUT Milik Dokter Tompi, Berapa Harganya?
-
5 Shio Ini Diprediksi Bakal Kaya Raya dan Sukses Besar di Tahun Kuda Api 2026
-
Hoki! Ini 5 Zodiak yang Bakal Kaya Raya sebelum Akhir Tahun 2026
-
5 Rekomendasi Mudik Gratis Lebaran 2026: Bisa Bareng Indomaret, Bagaimana Caranya?
-
5 Alat Kesehatan untuk Cek Gula Darah dan Kolesterol di Rumah, Mulai dari Rp100 Ribuan
-
5 Sepatu On Cloud untuk Umroh, Nyaman Buat Jalan 25 Ribu Langkah per Hari
-
Cari Cushion untuk Usia 50-an? Ini 5 Pilihan untuk Samarkan Garis Halus dan Kerutan