Suara.com - Kurang tidur bisa mengakibatkan fungsi tubuh mengalami kerusakan dan juga bisa mengakibatkan obesitas. Tidur yang nyaman dan nyenyak, memungkinkan otak dan tubuh untuk beristirahat dan memulihkan diri.
Namun yang perlu disadari, kasur yang nyaman saja tidak cukup. Untuk itu penting bisa memilih kasur yang sehat, seperti salah satunya produk Quantum Springbed.
Dalam keterangannya, Selasa, (4/10/2022), Direktur PT Quantum Tosan Internasional, Yufardis mengatakan bahwa pihaknya berusaha agar masyarakat untuklebih peduli pada bahaya timbal yang terdapat dalam material kasur. Bahaya timbal bagi tubuh manusia, bisa mengakibatkan gangguan sistem saraf, kerusakan ginjal hingga gangguan sistem reproduksi.
“Kami menyadari akan bahaya timbal pada kesehatan kita. Itulah yang menjadi alasan pemerintah melarang bbm yang mengandung timbal beredar di Indonesia, bahkan WHO secara masif melarang BBM dengan kandungan timbal” lanjut Yufardis.
Beberapa Industri yang juga menerapkan produk yang bebas timbal adalah Industri cat dekoratif, Industri kosmetik hingga produk pipa PVC, sudah tersedia produk yang bebas timbal.
“Kami ingin menjadi perusahaan yang pertama di Industri kasur, yang menerapkan pemakaian material bebas timbal untuk semua kasur produksi kami,” kata Yufardis.
Saat ini, Yufardis mengatakan bahwa pihaknya telah mendapatkan sertifikat bebas timbal untuk produk terbarunya, yaitu Greentea Latex. Sertifikasi dikeluarkan oleh TUV-Rheinland yang merupakan badan sertifikasi independen dengan standar Eropa.
Greentea Latex, merupakan produk pertama dan satu-satunya di Indonesia yang memiliki sertifikasi bebas TIMBAL (lead). Seri Greentea Latex hadir dalam produk Kasur dan Topper. Topper adalah lapisan dengan ketebalan tertentu yang di letakkan di atas Kasur.
Namun dapat juga digunakan menjadi fungsi lain sebagai kasur tambahan. Quantum springbed adalah pioneer dalam memperkenalkan produk Topper di Indonesia. Menariknya, Posture Master Bamboo Greentea Latex di garansi seumur hidup. Ayo, kita pilih produk yang BEBAS TIMBAL mulai dari sekarang
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
Terkini
-
Sunscreen SPF Berapa yang Bagus untuk Anti Aging? Ini 5 Pilihan di Bawah Rp100 Ribu
-
5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
-
5 Rekomendasi Smartwatch Murah yang Bisa Telepon dan Balas WhatsApp, Fungsional
-
20 Bahan Alami untuk Mengatasi Rambut Beruban dan Mengembalikan Warna Hitam
-
3 Produk Makarizo untuk Menghitamkan Rambut Beruban dan Kembalikan Warna Alami
-
5 Penyebab Rambut Beruban selain karena Faktor Usia, Sudah Tahu?
-
5 Rekomendasi Conditioner Rambut Terbaik untuk Lansia, Bisa Dibeli di Indomaret
-
Terpopuler: Arti Mens Rea yang Bikin Panas Dingin hingga Istri Dilarang Jadi IRT Dalam Hukum Islam
-
Cara Mandi Junub yang Benar untuk Pria, Lengkap dengan Niatnya
-
4 Skincare Anti Aging GEUT Milik Dokter Tompi, Berapa Harganya?