Suara.com - Dalam menyambut Hari Raya Kemenangan, selain mempersiapkan aspek dari dalam diri, terdapat berbagai persiapan lain yang kerap dilakukan untuk merayakan momen berharga ini bersama keluarga dan orang terdekat.
Mulai dari persiapan makanan untuk open house, memilih hampers Ramadan, hingga memastikan penampilan tetap maksimal dan menawan untuk semakin optimal merayakan momen spesial ini.
Bagi kamu yang berencana untuk lebaran dengan berbagai barang dari brand lokal, simak tips persiapan yang bisa kamu lakukan, seperti dikutip dari keterangan pers Shopee.
Mukena Nyaman dari Ria Miranda
Ria Miranda menyediakan mukena dewasa dan junior yang nyaman untuk ibadah Ramadan. Terbuat dari bahan sutra sateen, mukena ini cocok untuk bersama keluarga dalam ibadah.
Pakaian Couple Set dari BIA by Zaskia Mecca
Untuk merayakan Lebaran, BIA by Zaskia Mecca menawarkan koleksi pakaian couple set yang elegan. Salah satunya adalah Couple Set Cream - Islamic Journey In Africa - Fez Edition, dengan desain motif Fez yang mewah dan nyaman dipakai.
Perawatan Kulit dan Rambut dengan Joy Lab Beauty
Joy Lab Beauty menyediakan produk perawatan kulit dan rambut yang penting selama bulan puasa. Produk seperti serum, lotion, dan masker rambut membantu menjaga kesehatan kulit dan rambut dari efek dehidrasi.
Baca Juga: Modelnya Unik, Harga Sepatu Syahrini Kalahkan Selera Nagita Slavina
Makeup Natural dari Mother of Pearl (MOP.Beauty)
MOP.Beauty menawarkan rangkaian makeup natural untuk menjaga kecantikan kulit selama bulan puasa. Produk seperti concealer, loose powder, brow pen, dan lip cream membantu menciptakan tampilan natural yang menawan.
Sementara itu, Director Business Partnership Shopee Indonesia, Daniel Minardi, menyatakan bahwa Shopee Big Ramadan Sale telah berkolaborasi dengan brand lokal terpercaya seperti Ria Miranda, BIA by Zaskia Mecca, Joy Lab Beauty, dan Mother of Pearl untuk membantu pengguna mempersiapkan diri menyambut Hari Raya dengan lebih baik.
"Kami berkomitmen untuk menyediakan pengalaman belanja yang menyenangkan dan terjangkau bagi semua pengguna kami, sehingga momen berharga di bulan Ramadan dapat dirayakan dengan lebih istimewa. Dengan persiapan yang matang, mari kita sambut Hari Raya Kemenangan dengan semangat kebahagiaan.”
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- Sabrina Chairunnisa Ingin Sepenuhnya Jadi IRT, tapi Syaratnya Tak Bisa Dipenuhi Deddy Corbuzier
Pilihan
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
Terkini
-
5 Fakta Unik Keraton Solo: Berdiri Sejak Kapan?
-
7 Facial Wash Mengandung Niacinamide dan Salicylic Acid untuk Kulit Cerah Bebas Jerawat
-
5 Produk Viva yang Ampuh Hilangkan Bekas Jerawat, Harga Mulai Rp6 Ribu Saja
-
3 Rekomendasi Lipstik Viva dan Pilihan Warna Terbaiknya, Mulai Rp14 Ribu
-
5 Fakta Ompreng 'Palsu' MBG: Diduga Tidak Halal dan Pakai Bahan Berbahaya!
-
5 Rekomendasi Sepatu Trail Running Hoka Terbaik Buat Medan Ekstrem
-
4 Moisturizer Viva untuk Flek Hitam dan Kerutan usia 40-an, Harga Murah Meriah
-
5 Lip Balm Terbaik untuk Bibir Hitam Usia 40 Tahun ke Atas, Perbaiki Skin Barrier
-
Gelora Literasi Bangkit di Big Bad Wolf: Ribuan Pengunjung Serbu Bazar Buku Terbesar
-
5 Rekomendasi Bedak Tabur untuk Menyembuhkan Jerawat, Harga Mulai Rp20 Ribuan