Suara.com - Bermain dan aktif bergerak merupakan aktivitas yang seharusnya sering dilakukan oleh anak-anak. Namun, dengan kemajuan teknologi, seringkali mereka lebih memilih bermain game atau gadget.
Kebiasaan ini tentunya tidak baik bagi kesehatan dan tumbuh kembangnya. Oleh karena itu, diperlukan peran orang tua untuk mengajak anak lebih aktif bergerak. Nah berikut tips anak aktif, berani dan anti lemas ala Wilio.
1. Buat rutinitas harian. Anak-anak akan lebih mudah dan nyaman menjalankan aktivitasnya dengan adanya rutinitas yang diciptakan.
2. Libatkan anak di segala persiapan kebutuhan sekolah. Ini bisa menjadi salah satu langkah agar anak belajar bertanggung jawab akan kebutuhannya.
3. Ciptakan ruangan belajar yang menarik di rumah, agar anak nyaman saat belajar, dan semangat mengejar cita-citanya.
4. Dampingi anak di masa-masa kembali bersekolah atau di waktu pertama kali sekolah, dengan ini anak tidak akan merasa kesepian, dan membuatnya semakin berani dan percaya diri bertemu lingkungan baru.
5. Siapkan nutrisi harian yang berkualitas. Demi mendukung anak aktif, berani, dan tidak lemas saat bersekolah, orang tua perlu menyiapkan sarapan maupun bekal sesuai dengan asupan harian anak.
"Masih dalam suasana Hari Anak Nasional 2024 dan sejalan dengan tema dari KemenPPPA tahun ini - 'Anak Terlindungi, Indonesia Maju', Wilio turut senang dan ikut semangat menyambut tahun ajaran baru sekolah 2024. Bangun semangatmu serta siapkan kebutuhan sekolah sebaik mungkin, demi meraih impian terbaik yang diinginkan," tutur Dea Putri Utama, Senior Marketing Manager untuk Kanmo Footwear and Active.
Untuk mendukung semua itu, Wilio, gerai multi brand activewear dan sepatu aktif eksklusif untuk anak, selalu membawa banyak inovasi baru yang dapat menjadi inspirasi dan menambah keberanian, serta percaya diri bagi anak-anak.
Baca Juga: Cari Keadilan untuk Anaknya, Orangtua MHS Sambangi Komnas HAM, KPAI hingga Komnas Perempuan
Masih dalam suasana kembali bersekolah, Wilio menghadirkan berbagai pilihan untuk anak-anak usia toddler hingga 12 tahun.
Berita Terkait
-
Parah! Pemuda Ini Jual Video Syur Anak di Telegram, Bayarnya Bisa Lewat DANA, Gopay hingga Shoopepay
-
Insyaallah Mustajab, Ini Kumpulan Doa untuk Mendapatkan Anak
-
Saksi Mata Ungkap Detik-Detik Mengerikan Penusukan Massal Kelas Dansa di Southport, Belasan Anak jadi Korban
-
Cari Keadilan untuk Anaknya, Orangtua MHS Sambangi Komnas HAM, KPAI hingga Komnas Perempuan
-
Kenalkan Anak Berbagai Macam Emosi Lewat Buku Cerita, Psikolog Ungkap Manfaatnya
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 5 Pilihan HP Snapdragon Murah RAM Besar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
10 Bedak Padat untuk Tutupi Garis Penuaan Usia 50 Tahun ke Atas
-
Daftar Universitas dengan Jurusan IT Terbaik di Indonesia, PTN dan PTS
-
Dorongan Implementasi Bangunan Hijau untuk Infrastruktur Berkelanjutan di Indonesia
-
Cara Klaim Kacamata Gratis Pakai BPJS Kesehatan, Ini Syarat dan Alurnya
-
7 Barang MR DIY di Bawah Rp50 Ribu yang Cocok Jadi Kado Natal
-
Hubungan Kepemilikan Kucing dengan Kesehatan Mental, Benarkah Bisa Picu Gangguan Skizofrenia?
-
6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
-
Ramalan Zodiak 17 November 2025: Peluang, Cinta, Keberuntungan dan Keuangan Hari Ini
-
10 Rekomendasi Skincare Wardah untuk Atasi Flek Hitam Usia 40 Tahun ke Atas
-
Adu Pendidikan Gusti Purbaya vs KGPH Mangkubumi yang Berebut Tahta Raja Solo