Suara.com - Gas air mata kerap digunakan aparat untuk membubarkan massa saat terjadi kericuhan atau demonstrasi.
Meski disebut gas air mata, senyawa kimia ini tidak hanya membuat mata perih, tapi juga bisa menyebabkan batuk, sesak napas, hingga iritasi kulit.
Oleh karena itu, penting untuk mengetahui apa yang harus dilakukan jika terkena gas air mata sekaligus cara mencegah paparan lebih parah.
Dampak Gas Air Mata pada Tubuh
Paparan gas air mata biasanya menimbulkan reaksi cepat pada tubuh, di antaranya:
- Mata terasa perih, berair, dan sulit dibuka.
- Hidung meler, tenggorokan gatal, hingga batuk keras.
- Kulit terasa terbakar atau panas.
- Sesak napas, terutama bagi penderita asma atau gangguan pernapasan lain.
Baca Juga: Apa Obat untuk Gas Air Mata? Ini Cara Efektif dan Paling Cepat Menyembuhkan
Gejala ini umumnya tidak berlangsung lama, namun tetap berbahaya jika tidak segera ditangani.
Langkah Pertama Jika Terkena Gas Air Mata
Berikut beberapa hal yang bisa dilakukan untuk mengurangi dampak gas air mata:
1. Segera Menjauh dari Sumber Gas
Cari arah angin yang berlawanan agar tidak terus menghirup gas.
2. Jangan Mengucek Mata atau Wajah
Tag
Berita Terkait
-
Kwitang Kembali Normal? Jalan Dibuka, Tapi Sisa Kerusuhan Masih Terasa Pedih di Udara
-
Cara Atasi Perih Kena Gas Air Mata, Benarkah Pakai Pasta Gigi?
-
Demo Diwarnai Kekerasan: Ketika Suara Rakyat Dijawab dengan Gas Air Mata
-
Apa Obat untuk Gas Air Mata? Ini Cara Efektif dan Paling Cepat Menyembuhkan
-
Eks Menteri Desak Prabowo: 'Perkenankan Rakyat Masuk Rumah Perwakilannya'
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
Terpopuler: Rekam Jejak Noe Letto dan Frank Hutapea, Daftar Shio Paling Cuan Tahun Kuda Api
-
Serum Anti Aging Boleh Dipakai Pagi Hari? Ini Penjelasan dan Rekomendasi Murahnya
-
5 Bedak Lokal untuk Tutupi Flek Hitam dan Pori-Pori Besar Usia 40 Tahun ke Atas
-
Skincare Lokal Makin Dekat, Kini Lebih Mudah Ditemukan di Banyak Daerah
-
5 Rekomendasi Skincare Wardah yang Cocok untuk Remaja, Harga Mulai Rp20 Ribuan
-
5 Rekomendasi Vitamin Terbaik saat Flu untuk Jaga Imun Orang Dewasa
-
7 Rekomendasi Krim Malam Untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun ke Atas
-
Berapa Gaji Noe Letto yang Baru Dilantik Jadi Tenaga Ahli DPN? Segini Kisarannya
-
5 Sunscreen Serum SPF 50 untuk Usia Matang, Bye-bye Kusam dan Flek Hitam
-
Rekam Jejak Noe Letto dan Frank Hutapea yang Jadi Tenaga Ahli Dewan Pertahanan Nasional