Suara.com - Arus lalu lintas balik ke kota asal akan meningkat mulai Kamis (31/7) dan mencapai puncaknya pada Jumat dan Sabtu," kata Kasatlantas Polres Bandung AKP Eko Munaryanto di Bandung, Kamis.
"Arus kendaraan yang kembali ke kota asalnya akan meningkat pada Kamis ini, sedangkan Selasa dan Rabu kemarin cenderung lebih banyak kendaraan warga lokal yang berwisata," kata Kasatlantas.
Ia menyebutkatkan, arus milir yang melintasi jalur Malangbong - Nagreg maupun yang melintasi jalur alternatif Garut diprediksi akan sama padatnya. Pasalnya sebagian kendaraan melintasi jalur kota tasikmalaya.
Polres Bandung, kata Eko berkoordinasi dengan Polres Garut dan juga dengan pihak Jasa Marga Tol Purbaleunyi untuk meningkatkan optimalisasi pengaliran arus lalu lintas.
"Sistem tutup buka dipastikan akan diberlakukan bila terjadi kepadatan, terutama dari jalur Garut ke perbatasan baik di Limbangan maupun Kadungora," kata Eko.
Ia menyebutkan, pada arus milir yang mulai Kamis ini, dipastikan akan berlangsung lebih deras dan kepadatan di kawasan Nagreg akan meningkat.
"Pengguna jalan diminta untuk tidak berhenti di bahu jalan, dan menghindari parkir di pinggir jalan di kawasan Nagreg, kecuali di rest area," katanya.
Sementara itu berdasarkan evaluasi operasi pengamanan arus Mudik 2013 yang berlangsung sepekan sebelum lebaran, hingga H+1 Lebaran, wilayah Kabupaten Bandung cukup kondusif.
"Angka kecelakaan lalu lintas menurun dibandingkan pada arus balik tahun lalu," kata Eko.
Ia menyebutkan, sepanjang arus mudik lalu tercatat hanya satu kejadian kecelakaan yang signifikan. Penguatan personil di sepanjang jalur cukup efektif, termasuk juga di jalu wisata dan perbatasan kota.
Pengamanan jalur mudik di kawasan Nagreg mendapat bantuan dari pasukan Dalmas dan Brimobda Polda Jabar yang memperkuat shift pengamanan jalur itu. (Antara)
Tag
Berita Terkait
-
Arus Balik Nataru, 54 Ribu Penumpang Kereta Api Tiba di Jakarta
-
Puncak Arus Balik Mudik Nataru 2025 di Pelabuhan Feri Bastiong
-
Arus Balik Nataru di Daop 1 Jakarta Masih Padat, Puluhan Ribu Penumpang Tiba di Stasiun Vital
-
Wakapolri Tinjau Arus Balik Libur Nataru, Skema One Way hingga Contraflow Disiapkan
-
Arus Balik Natal 2025 Mulai Terlihat di Stasiun Senen
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Langit Jakarta 'Bocor', Mengapa Modifikasi Cuaca Tak Digunakan Saat Banjir Melanda?
-
Debit Air Berpotensi Naik, Ditpolairud Polda Metro Jaya Sisir Permukiman Warga di Pluit
-
Bus TransJakarta Hantam Tiang PJU di Kolong Tol Tanjung Barat, Satu Penumpang Terluka!
-
El Clasico Legenda Bakal Hadir di GBK, Pramono Anung: Persembahan Spesial 500 Tahun Jakarta
-
Jakarta Dikepung Banjir, Ini 5 Cara Pantau Kondisi Jalan dan Genangan Secara Real-Time
-
Superflu vs Flu Biasa: Perlu Panik atau Cukup Waspada?
-
BNI Pertegas Dukungan Sekolah Rakyat untuk Perluas Pemerataan Pendidikan Nasional
-
Tutup Rakernas I 2026, PDIP Umumkan 21 Rekomendasi Eksternal
-
Banjir Rendam Jakarta, Lebih dari Seribu Warga Terpaksa Mengungsi
-
Hujan Deras Rendam 59 RT di Jakarta, Banjir di Pejaten Timur Capai Satu Meter