Suara.com - Seorang mahasiswa jurusan kimia Universitas Nottingham, Inggris, James Heseltine (22) mendapat kecaman setelah merilis gambar keberhasilannya menaklukan 31 perempuan dan seorang lelaki dengan ciuman mesra di bibir dalam semalam di sebuah klub malam.
Mahasiswa playboy ini sengaja menyatukan semua foto dalam bentuk video dan merilisnya ke jejaring sosial Youtube. Dalam gambar-gambar itu dia sengaja mengambil foto ala selfie sambil mencium puluhan perempuan sambil mengedipkan matanya.
James, dalam sebuah wawancara dengan koran kampus, mengaku kaget betapa banyak perempuan yang dia taklukkan dengan bibirnya. Sang playboy juga mengaku tak punya misi khusus.
“Saya tidak mau dianggap sebagai manusia jelek,” kata James.
“Saya harus akui kalau saya tak lagi mampu menghitung setelah 15 (perempuan) dan saya baru menyadarinya setelah melihat gambar-gambar itu sehari setelahnya, itu malam yang gila,” tambahnya lagi.
Untuk menghindari kecaman dia mengungkapkan kalau puluhan gadis yang diciumnya itu adalah temannya.
“Sebagian orang di dalam video adalah teman saya dan itu hanya buat lucu-lucuan saja, saya tidak melihatnya sebagai persoalan serius,” elak James.
Namun aksinya itu tak luput dari kecaman sejumlah mahasiswa atas aksi James yang menyindirnya sebagai ‘Snap Snog’.
Salah seorang petugas adminsitrasi kampus menyatakan terkejut dengan aksi James.
Begitu juga dengan para aktivis perempuan Lisa Clarke yang ikut mengomentari aksi gila playbor Nottingham itu.
“Para perempuan yang dilibatkan seharusnya bertanya dulu sebelum film itu diedarkan secara online. Mereka bukan untuk ditaklukan, mereka adalah perempuan,” seru Lisa.
Dia bahkan mengkhawatirkan budaya itu berkembang di kampus. Dia juga menyarankan kalau ada perempuan yang terlibat dalam aksi James dan tak senang karena disebarkan secara online mesti melaporkan ke polisi. (Dailystar)
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
Terkini
-
Panas Adu Argumen, Irjen Aryanto Sutadi Bentak Roy Suryo Soal Ijazah Jokowi: Jangan Sok-sokan!
-
Ikut Duduk di Sekolah, Prabowo Minta Papan Interaktif yang Bikin Siswa Semangat Belajar Jangan Rusak
-
Profil Cucun Ahmad Syamsurijal, Anggota DPR yang Sebut MBG Tidak Perlu Ahli Gizi
-
Angka Kecelakaan di Jadetabek Meledak hingga 11 Ribu Kasus, Santunan Terkuras Rp100 Miliar Lebih
-
Kondisi Pelaku Ledakan SMAN 72 Membaik, Polisi Siapkan Pemeriksaan Libatkan KPAI
-
Usut Korupsi Bansos Beras, KPK Periksa Sejumlah Pendamping PKH di Jawa Tengah
-
Siswa SMP di Tangsel Tewas Diduga Akibat Perundungan, JPPI: Ini Kegagalan Negara
-
Bakal Jalani Fit And Proper Test, Pansel Serahkan 7 Nama Calon Anggota KY ke DPR, Termasuk Abhan
-
Fakta Pilu Siswa SMP di Tangsel: Diduga Dihantam Kursi Besi Oleh Teman, Meninggal Usai Kritis
-
Profil Rugaiya Usman: Cinta Sejak SMA, 'Pakaian' Wiranto yang Setia Hingga Hembusan Napas Terakhir