Seorang pensiunan kepala sekolah terkejut bukan kepalang saat menemukan mahluk tidak diinginkan di dalam ikan yang ia beli di sebuah supermarket.
Paul Poli, si lelaki berusia 62 tahun itu pun mengembalikan ikan laut itu ke supermarket penjualnya di Swansea, Wales Selatan. Belakangan diketahui mahluk itu bernama cymothoa exigua, yang lebih dikenal sebagai parasit pemakan lidah.
"Panjangnya sekitar 3 sentimeter dan lebarnya 8 milimeter, untungnya cukup besar sehingga lebih dahulu terlihat oleh saya sebelum saya memasukkannya dalam mulut saya," kata Paul yang mengaku kehilangan selera untuk menyantap ikan lagi sepanjang hidupnya sejak peristiwa tersebut.
Parasit itu masuk dalam tubuh ikan melalui insang. Kemudian, cymothoa menempel pada lidah ikan dan menghisap darahnya. Setelah jaringan otot yang dihinggapinya mati, cymothoa akan menempelkan tubuhnya pada lidah dan berfungsi sebagai pengganti jaringan yang mati.
Morrison, supermarket tempat Paul membeli ikannya, meminta maaf. Sebagai ganti rugi, supermarket itu memberikan sebotol anggur dan voucher senilai 20 Poundsterling.
Seorang juru bicara supermarket mengatakan, "terkadang ikan terjangkit parasit secara alami di ekosistem mereka".
"Meskipun kami memantau proses pengemasan, parasit semacam ini bisa saja ditemukan meski sangat jarang," lanjutnya.
"Petugas kios ikan kami juga akan dapat mengenali parasit ini ketika mereka sedang mengiris ikan, sementara atas permintaan pembelinya, ikan tuan Poli (Paul Poli) tidak diiris terlebih dahulu," tutupnya. (Metro)
Berita Terkait
-
Viral Tubuh Balita Dipenuhi Cacing hingga Meninggal Dunia, Ini Bahaya Parasit Cacing Bagi Manusia!
-
Pendidikan Gita Gutawa, Si Jenius Musik yang Juga Moncer di Bidang Akademis
-
Sosok Gita Gutawa Dirindukan Netizen, Bagaimana Kabarnya Sekarang?
-
Lirik Lagu Parasit Gita Gutawa, Sindir Lelaki yang Bergantung ke Sang Pacar
-
5 Perbedaan Heidi dengan Parasit Lain di Serial Netflix 'Parasyte: The Grey'
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
DPRD DKI Pastikan Tiang Monorel Rasuna Said Kembali ke Adhi Karya usai Dibongkar Pemprov
-
Laras Faizati Divonis Bersalah Tapi Bebas, Bivitri: Ini Bukan Putusan Demokratis
-
Prabowo Diprediksi Reshuffle Usai Evaluasi saat Retret, Siapa saja Menteri Layak Diganti?
-
Soal Vonis Laras Faizati, Ketua Komisi III DPR Sebut Bukti Manfaat Nyata KUHP dan KUHAP Baru
-
Prabowo Naikkan Anggaran Riset 50 Persen Jadi Rp12 Triliun, Fokus pada Swasembada Pangan dan Energi
-
Pembongkaran Tiang Monorel Rasuna Said Tak Langgar Prosedur, Pemprov: Itu Berdiri di Atas Tanah Kita
-
KPA: Konflik Agraria Naik 15 Persen di Tahun Pertama Prabowo, Kekerasan Aparat Melonjak
-
OPM Tembaki Pesawat Hercules, Wapres Gibran Batal ke Yahukimo dan Balik ke Jakarta
-
Buntut Kasus Aurelie Moeremans, Komisi XIII DPR Akan Gelar Rapat Gabungan Bahas 'Child Grooming'
-
AS Kirim USS Abraham Lincoln ke Timur Tengah, Ancam Keamanan Iran?