Suara.com - Pelaksana Tugas Wakil Ketua KPK Johan Budi SP mendaftakan diri untuk kedua kalinya sebagai calon pimpinan KPK (capim KPK). Dia mengaku, saat ini sedang mempersiapkan dokumen untuk memenuhi persyaratan administratif.
"Saya memutuskan untuk mendaftar Minggu malam kemarin, saat ini sedang menyiapkan dokumen dokumen untuk persyaratan pendaftaran, semoga waktunya cukup," kata Johan melalui pesan singkat, Selasa (23/6/2015).
Mantan Juru Bicara KPK tersebut menceritakan, kepastian ikut seleksi setelah mendapat rstu dari ibunya.
Meskipun begitu, dia dihadapkan pada tantangan dari anak-anaknya yang tak mendukung.
"Setelah bertemu dengan ibu beberapa waktu yang lalu dan mendapat restu beliau. Istri menyerahkan sepenuhnya ke saya, sementara anak-anak-ku sebenarnya kurang setuju, terutama yang kecil, karena kalau jadi Pimpinan KPK jarang ada waktu untuk mereka," ceritanya.
Johan akhirnya memilih tetap mendaftarkan diri dengan maksud membuat KPK lebih garang kepada koruptor.
"Saya masih ingin ikut berkontribusi dalam pemberantasan korupsi sekaligus untuk ikut mengembalikan marwah KPK yang sedang pudar ini," tutup Johan.
Hingga kemarin Pansel Pimpinan KPK sudah menerima peserta yang sudah mendaftar menjadi pimpinan KPK sejumlah 218 orang. Dari jumlah tersebut, calon lelaki masih mendominasi dan hanya 14 perempuan yang medanftar.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
KPK Lamban Ungkap Tersangka Korupsi Gubernur Riau, Apa Alasannya?
-
Wamenkomdigi: Pemerintah Harus Hadir untuk Memastikan AI Jadi Teknologi yang Bertanggung Jawab
-
Gubernur Riau Jadi Tersangka KPK! Kemendagri Siapkan Pengganti Sementara
-
Pramono Anung Rombak Birokrasi DKI: 1.842 Pejabat Baru, Janji Pelayanan Publik Lebih Baik
-
Gubernur Riau Jadi Tersangka, PKB Proses Status Kader Abdul Wahid Secara Internal
-
Raperda KTR DKI Disahkan! Ini Titik-Titik yang Dilarang untuk Merokok dan Jual Rokok
-
BNN Gerebek Kampung Bahari, 18 Orang Ditangkap di Tengah Perlawanan Sengit Jaringan Narkoba
-
KPK Kejar Korupsi Whoosh! Prabowo Tanggung Utang, Penyelidikan Jalan Terus?
-
Ahli Hukum Nilai Hak Terdakwa Dilanggar dalam Sidang Sengketa Tambang Nikel Halmahera Timur
-
Cak Imin Instruksikan BGN Gunakan Alat dan Bahan Pangan Lokal untuk MBG