Suara.com - Wakil Ketua Fraksi Nasdem Johnny G Plate mengatakan, tidak masalah mantan narapidana menjadi peserta Pilkada serentak 2015. Menurutnya, hal itu dikembalikan kepada partai dan rakyat yang memilih.
Hal ini menanggapi putusan Mahkamah Konstitusi (MK) yang menganulir larangan narapidana menjadi peserta Pilkada.
"Ini kan sudah ada dalam undang-undang (UU), kita kembali ke UU. Tapi ini semua seleksi ada di parpol. Kalau lewat jalur independen, itu tugas rakyat, pemilih. Kembali ke rakyat," ujar Jhonny di DPR, Jakarta, Senin (13/7/2015).
Meski demikian, dia menambahkan, perlu ada yang dikritisi, misalnya dilihat apakah pada masa hukuman merubah kepribadian dan kesadaran terpidana, sehingga sang narapidana layak menjadi ikut peserta pilkada.
"Perlu betul-betul dalam mengoreksi itu. Perlu dilihat, apakah masa hukuman itu merubahnya atau tidak. Kalau cuma tahun (hukuman) yang habis, tapi tidak ada perbaikan, itu perlu dikritisi," kata Anggota Komisi XI ini.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
Terkini
-
Dua Ledakan di Dalam Masjid SMA 72 Jakarta: Jumlah Korban Bertambah, 3 Luka Parah
-
Saksi Mata Ledakan SMAN 72 Jakarta Utara: Persis Bom!, Detik-detik Mencekam di Tengah Salat Jumat
-
3 Fakta Ancaman Penjara Roy Suryo: Pasal Berlapis Gegara Kasus Ijazah Jokowi
-
Presiden Lantik Komite Percepatan Reformasi Polri, Jimly Asshiddiqie Ditunjuk sebagai Ketua
-
Ledakan di SMA 72 Jakarta, Menkopolkam Pastikan Investigasi Mendalam, Motif Masih Misteri
-
54 Orang Jadi Korban Ledakan di SMAN 72 Kelapa Gading, Kapolda: Semoga Tak Ada Korban Jiwa
-
Wamenkopolkam Ungkap Fakta Baru Temuan Senpi di Ledakan Masjid SMA 72: Senjata Mainan!
-
Ledakan di SMA Negeri 72 Kelapa Gading, Polda Metro Jaya Ungkap 54 Korban Luka
-
Bertuliskan Welcome To Hell, Polisi Usut 2 Senpi Kasus Ledakan SMAN 72 Jakut, Apa Motifnya?
-
Prabowo Lantik Komite Reformasi Polri, Sejumlah Tokoh hingga Eks Kapolri Masuk Tim