Suara.com - Satu dari 6 korban penusukan di parade gay di Yerusalem akhirnya tewas. Korban yang tewas adalah remaja Israel.
Polisi Yerusalem menjelaskan remaja itu tewas setelah mendapatkan perawatan karena ditusuk oleh seorang lelaki ultra-Ortodoks. Lelaki itu bernama Yishai Schlissel. Dia pernah dikenakan hukuman 12 tahun penjara atas serangan sebelumnya dan baru dilepas 3 pekan lalu.
Nama remaja yang tewas itu adalah Shira Banki. Usianya baru 16 tahun dan sekolah di SMA. Reuters melansir, Minggu (2/8/2015), kematiannya itu menyoroti perpecahan sosial yang tajam antara Ortodoks dan Yahudi sekuler.
Tersangka penusukan sudah ditangkap di tempat kejadian. Namun polisi tetap dikritik karena lengah dalam mengawasai parade gay itu.
"Kami tidak akan mengizinkan pembunuh yang mengerikan itu untuk menantang nilai-nilai dasar yang masyarakat Israel," kata Perdana Menteri Israel, Benjamin Netanyahu mengatakan dalam sebuah pernyataan. Dia juga mengucapkan belasungkawa.
"Kami menolak dengan keras setiap upaya untuk penyebaran kebencian dan kekerasan di antara kita. Kami akan membawa pembunuh itu ke pengadilan," katanya.
"Shira dibunuh karena ia berani mendukung prinsip bahwa setiap orang memiliki hak untuk hidup dengan hormat dan dengan keamanan," lanjut Benjamin. (Reuters)
Tag
Terpopuler
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- Biodata dan Pendidikan Gus Elham Yahya yang Viral Cium Anak Kecil
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Robohkan Rumah yang Dijarah hingga Rata Dengan Tanah, Ahmad Sahroni Sempat Ungkap Alasannya
-
Hakim PN Palembang Raden Zaenal Arief Meninggal di Indekos, Kenapa?
-
MUI Tegaskan Domino Halal Selama Tanpa Unsur Perjudian
-
Korlantas Polri Gelar Operasi Zebra 2025 dari 17 November, Ini Tujuan Utamanya
-
Kahiyang Ayu Angkat Pesona Batik Sumut di Gebyar Kriya Nusantara dan Jogja ITTAF 2025
-
Gubernur Bobby Nasution Lepas Peserta GIXA North Sumatera 2025
-
Detik-detik Pencarian Korban Longsor Cilacap, BNPB Ingat Pesan Prabowo
-
Rosan Ungkap Pertemuan Raja Yordania Dengan Danantara, Ada Tawaran Tiga Proyek Investasi
-
Hasil Gelar Perkara Kasus Pelecehan Seksual di Internal Transjakarta, Terduga Pelaku Cuma Dimutasi?
-
Peluk Hangat Prabowo Lepas Kepulangan Raja Yordania dari Halim, Begini Momennya