Suara.com - Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta dari Fraksi PKS Triwisaksana (Sani) sempat mengaku pesimis apabila sampah warga Jakarta yang dibuang ke Tempat Pengolahan Sampah Terpadu Bantargebang, Bekasi, Jawa Barat dikelola oleh Dinas Kebersihan DKI Jakarta.
Menanggapi hal ini Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok membela anak buahnya. Menurutnya tidak semua pegawai negeri sipil (PNS) DKI jelek dan tak mampu bekerja dengan baik.
"Sekarang saya mau tanya, nggak usah terlalu menganggap remeh PNS di DKI juga, banyak yang bagus kok," ujar Ahok di Balai Kota DKI Jakarta, Jumat (13/11/2015).
Ahok memberikan contoh setelah Dinas Kebersihan DKI berhasil menangani sampah yang berada di sungai-sungai, setelah pemerintah provinsi DKI memutus kerjasama dengan pihak swasta.
"Dari dulu puluhan tahun semua sungai di DKI bayar ke swasta karena mumpuni. Semua sungai penuh sampah nggak dekarang? Nggak, sekarang yang kerjain siapa? PNS itu, dari pekerja harian lepas. Lebih bersih nggak sungai? lebih bersih kok, jadi nggak usah suudzon nuduh yang enggak-enggak," kata Ahok.
Mantan Bupati Belitung Timur ini juga telah menunjuk PT. Jakarta Propertindo (PT. Jakpro) selaku Badan Usaha Milik Daerah untuk membangun tempat pembuangan sampah modern atau seperti Intermediate Treatment Facility (ITF).
"Kan BUMD saya tunjuk Jakpro," jelas Ahok.
Berita Terkait
-
Kesaksian Ahok di Kasus Korupsi Pertamina Bikin Geger, Sentil Menteri BUMN
-
Sampah Masih Jadi PR Labuan Bajo, Kolaborasi Komunitas Didorong Demi Pariwisata Berkelanjutan
-
Tak Semua Minyak Dalam Negeri Bisa Diolah, Ahok: Peningkatan Impor Bukan Penyimpangan
-
5 Poin Geger Kesaksian Ahok: Heran Kekuatan Riza Chalid, Sentil Menteri BUMN
-
Ahok Heran 'Kesaktian' Riza Chalid di Korupsi Minyak Pertamina: Sekuat Apa Sih Beliau?
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Genangan Surut, Jalan Daan Mogot Sudah Bisa Dilintasi Kendaraan
-
BMKG: Jabodetabek di Puncak Musim Hujan, Waspada Cuaca Ekstrem hingga Mei 2026
-
KPK: Pemeriksaan Gus Alex oleh Auditor BPK Fokus Hitung Kerugian Negara
-
Vonis 6 Bulan untuk Demonstran: Lega Orang Tua, Tapi Ada yang Janggal Soal Kekerasan Polisi!
-
Banjir Jakarta Meluas Kamis Malam: 46 RT dan 13 Ruas Jalan Terendam
-
Gabung PSI, Rusdi Masse Dijuluki 'Jokowinya Sulsel' dan Siap Tempati Posisi Strategis DPP
-
Ray Rangkuti Kritik Standar Etika Pejabat: Jalur Pintas hingga DPR Jadi 'Dewan Perwakilan Partai'
-
Kemensos Dampingi Keluarga Randika yang Viral Disebut Meninggal Kelaparan
-
Tunggu Hal Ini Lengkap, Kaesang Bakal Umumkan Sosok 'Mr J' di Waktu yang Tepat
-
Transjakarta 'Nyerah' Diterjang Banjir, Momen Penumpang Diangkut Truk di Daan Mogot Viral