Suara.com - Duo Mercedes, Nico Rosberg dan Lewis Hamilton, kembali buktikan kecepatan mobil W07 Hybrid di lintasan balap. Hal ini setelah keduanya lagi-lagi menempati urutan pertama dan kedua di sesi latihan bebas kedua Formula 1 di Sirkuit Sakhir, Bahrain, Jumat (1/4/2016) malam waktu setempat.
Rosberg melesat tercepat dengan catatan waktu 1 menit 31,001 detik atau 0,241 detik dari Hamilton. Posisi ketiga ditempati pebalap McLaren, Jenson Button. Pebalap Inggris ini 1,280 detik lebih lambat dari Rosberg.
Meski begitu, hasil yang ditorehkan juara dunia F1 2009 itu sangat mengejutkan mengingat performa mobil MP4-31 yang dikendarainya di seri perdana F1 2016, 20 Maret lalu, di Australia, sangat buruk. Di Australia lalu, Button tercatat finis di urutan ke-14.
“Semuanya berjalan sangat bagus, kami tidak punya masalah dengan ketahanan mobil. Sungguh menyenangkan bisa mengemudikan mobil dengan nyaman seperti hari ini. Secara keseluruhan, performa mobil jauh lebih baik dibanding seri pertama lalu,” tutur Button.
Sementara itu, pebalap kebanggaan Indonesia, Rio Haryanto, harus puas berada di posisi terakhir. Pebalap tim Manor Racing itu membukukan waktu tercepat 1 menit 34,562 detik dari 33 putaran yang dilahapnya.
Hasil Lengkap Latihan Bebas Kedua GP Bahrain, Jumat (1/4/2016):
Pos Pembalap Waktu Gap
1 Nico Rosberg (Jerman/Mercedes) 1:31,001 -
2 Lewis Hamilton (Inggris/Mercedes) 1:31,242 +0,241 detik
3 Jenson Button (Inggris/McLaren) 1:32,281 +1,280
4 Max Verstappen (Belanda/Toro Rosso) 1:32,406 +1,405
5 Kimi Raikkonen (Finlandia/Ferrari) 1:32,452 +1,451
6 Sebastian Vettel (Jerman/Ferrari) 1:32,650 +1,649
7 Daniil Kvyat (Rusia/Red Bull) 1:32,703 +1,702
8 Valtteri Bottas (Finlandia/Williams) 1:32,792 +1,791
Berita Terkait
Terpopuler
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian
- 5 Rangkaian Skincare Murah untuk Ibu Rumah Tangga Atasi Flek Hitam, Mulai Rp8 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Selain Asics Nimbus untuk Daily Trainer yang Empuk
- 5 Powder Foundation Paling Bagus untuk Pekerja, Tak Perlu Bolak-balik Touch Up
Pilihan
-
PSSI Butuh Uang Rp 500 Miliar Tiap Tahun, Dari Mana Sumber Duitnya?
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
Terkini
-
Soal Larangan Rangkap Jabatan, Publik Minta Aturan Serupa Berlaku untuk TNI hingga KPK
-
FPI Gelar Reuni 212 di Monas, Habib Rizieq Shihab Dijadwalkan Hadir
-
Studi INDEF: Netizen Dukung Putusan MK soal Larangan Rangkap Jabatan, Sinyal Publik Sudah Jenuh?
-
FPI Siap Gelar Reuni 212, Sebut Bakal Undang Presiden Prabowo hingga Anies Baswedan
-
Sekjen PDIP Hasto Lari Pagi di Pekanbaru, Tekankan Pentingnya Kesehatan dan Semangati Anak Muda
-
Menag Klaim Kesejahteraan Guru Melesat, Peserta PPG Naik 700 Persen di 2025
-
Menteri PPPA: Cegah Bullying Bukan Tugas Sekolah Saja, Keluarga Harus Turut Bergerak
-
Menteri Dikdasmen Targetkan Permen Antibullying Rampung Akhir 2025, Berlaku di Sekolah Mulai 2026
-
Polisi Tangkap Dua Pengedar Sabu di Bekasi, Simpan Paket 1 Kg dalam Bungkus Teh
-
Mendikdasmen Abdul Muti: Banyak Teman Bikin Anak Lebih Aman di Sekolah