Suara.com - Gubernur DKI Jakarta Anies Rasyid Baswedan ikut merayakan malam takbiran Idul Fitri 1439 Hijriah dan menabuh beduk di Masjid Jami Al Islam, Jalan KS Tubun, Petamburan, Jakarta Pusat, Kamis (14/6/2018) malam.
Saat memberikan sambutan, Anies mengajak masyarakat Jakarta yang tengah merayakan malam takbiran untuk ikut menjaga ketertiban.
"Mari kita jalankan takbiran dengan tertib, dengan damai, dengan aman, sehingga kita bisa melaksanakan salat Ied besok tanpa ada masalah sedikitpun," ujar Anies.
"Mudah-mudah mereka yang takbir keliling, berjalan dengan aman. Malam hari ini pastikan bahwa kita mengumandangkan kalimat takbir, tahlil, tahmid di setiap tempat," Anies menambahkan.
Selain itu, Anies juga mengajak warga untuk sama-sama menciptakan kondisi Jakarta yang aman dan nyaman. Mengingat, lebih dari setengah warga Jakarta tengah mudik ke kampung halamannya masing-masing.
"Sehingga warga bisa menjalankan lebaran dengan baik. Mudah-mudahan yang di Jakarta tetap bisa menjaga," kata dia.
Mantan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan ini kemudian meminta warga untuk ikut membantu menjaga rumah tetangganya yang ditinggal mudik.
"Yang rumah tetangganya kosong bantu dijaga, bantu diperhatikan. Mereka adalah saudara terdekat kita. Supaya ketika mereka pulang nanti menemukan rumahnya aman," jelas Anies.
Baca Juga: Gading Marten Prediksi Rusia Menang 2-0 Lawan Arab Saudi
Berita Terkait
-
Anies Jagokan Arab Saudi di Laga Pembuka Piala Dunia 2018
-
Ada Tradisi Bawa Rantang saat Takbiran, Anies Kok Tak Bawa?
-
Anies Pertama Kali Takbir Keliling Sebagai Gubernur DKI Jakarta
-
Takbir Keliling, Sandiaga Pukul Bedug Bersyukur Lawan Hawa Nafsu
-
Pakai Baju Koko, Anies Awali Takbiran di Kantor Wali Kota Jaksel
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- Sabrina Chairunnisa Ingin Sepenuhnya Jadi IRT, tapi Syaratnya Tak Bisa Dipenuhi Deddy Corbuzier
Pilihan
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
Terkini
-
Raja Keraton Solo Pakubuwono XIII Wafat, Akhir Perjalanan Sang Pemersatu Takhta Mataram
-
Rawan Tumbang Saat Hujan Deras, Pemprov DKI Remajakan Puluhan Ribu Pohon di Jakarta
-
APBD Dipangkas, Dedi Mulyadi Sebut ASN Jabar Bakal Puasa Tahun Depan
-
Viral ASN Deli Serdang Ngaku Sulit Naik Pangkat, Bobby Nasution Langsung Mediasi dan Ini Hasilnya
-
Terungkap! 5 Fakta Baru Kasus Narkoba Onad: Pemasok Dibekuk, Statusnya Jadi Korban
-
Budi Arie Bantah Isu Projo Jauh dari Jokowi: Jangan di-Framing!
-
Budi Arie Hubungi Jokowi, Ungkap Rencana Ganti Logo Projo Lewat Sayembara
-
Delapan Tanggul di Jaksel Roboh dan Longsor, Pemprov DKI Gerak Cepat Lakukan Perbaikan
-
Partai Ummat Kritik Pramono Anung, Sebut Kebijakan Jakarta Tak Berpihak Wong Cilik
-
BMKG: Puncak Musim Hujan Dimulai November, Berlangsung Lebih Lama hingga Februari 2026