Suara.com - Presiden Joko Widodo (Jokowi) hari ini menyampaikan pidato kenegaraan di depan anggota MPR, DPR dan DPD RI dalam Sidang Tahunan MPR 2018 di gedung DPR, Senayan, Jakarta Selatan, Kamis (16/8/2018).
Sidang tahunan MPR itu merupakan agenda rutin setiap menjelang perayaan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia pada 17 Agustus.
Dari pantuan Suara.com, mantan Presiden dan Wakil Presiden tampak hadir. Di antaranya BJ Habibie dan Megawati Soekarnoprutri. Megawati hadir sekitar pukul 08.45 WIB. Ia didampingi putrinya yang juga Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) Puan Maharani serta fungsionaris PDIP Erico Sotarduga.
Ada pula Presiden ketiga, BJ Habibie, yang memakai jas hitam. Habibie tiba berbarengan dengan anggota Dewan Pengarah BPIP, Syafi'i Maarif.
Selain itu, Wakil Presiden ke 5 Budiono juga terlihat hadir dalam sidang tahunan MPR ini. Seluruh mantan presiden dan wakil presiden memang selalu diundang untuk menghadiri sidang tahunan MPR yang rutin digelar setiap tanggal 16 Agustus.
Namun, sampai dimulainya sidang tahunan itu, tidak tampak Presiden keenam Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) hadiri di kompleks parlemen. Ini menjadi keempat kalinya SBY tidak menghadiri sidang tahunan yang rutin setiap tahun itu.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
Terkini
-
Rocky Gerung: Dengan Seizin Pak Jokowi, Maka Projo Akan Dihibahkan ke Gerindra
-
Proyek RDF Limbah Sampah di Rorotan 'Teror' Puluhan Anak: Batuk, Sakit Mata, Muntah hingga ISPA
-
Jalan Ketiga Lukas Luwarso: Buru Ijazah Asli Jokowi, Bongkar Dugaan 'Operasi' Penutupan Fakta
-
Menunggu Nasib Lima Anggota DPR Nonaktif di Tangan MKD, Hati-hati Publik Marah Bila...
-
Tragis! Dikeroyok Teman Satu Tongkrongan, Luis Tewas di Depan Masjid usai Pesta Miras
-
Zulkifli Hasan Klaim Program MBG Bisa Tingkatkan IQ Anak Indonesia
-
Buron Korupsi E-KTP Paulus Tannos Lawan KPK dari Singapura, Gugat Penangkapan Lewat Praperadilan!
-
Usut 'Borok' Sahroni hingga Eko Patrio, MKD Gandeng Kriminolog hingga Analis Perilaku
-
Sosok Teuku Faisal Fathani: Penemu Alat Pendeteksi Longsor yang Kini Pimpin BMKG
-
Kepala BMKG Diganti: Profesor UGM Teuku Faisal Gantikan Dwikorita, Menhub Peringatkan Hal Ini