Suara.com - Putra sulung Ketua Umum Partai Demokrat, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) mengenang kembali masa dirinya dilantik sebagai perwira oleh Presiden RI keempat, KH Abdurrahman Wahid atau Gus Dur. AHY mengaku tidak akan pernah lupa akan kenangan manis bersama Gus Dur tersebut.
Hal itu disampaikan AHY usai menghadiri haul Gus Dur ke-9 yang berlangsung di kediaman Gus Dur, di Ciganjur, Jakarta Selatan, Jumat (21/12/2018) malam. AHY sendiri tiba di kediaman Gus Dur sekitar pukul 20.25 WIB .
"Saya sendiri tidak akan pernah lupa ketika saya lulus menjadi seorang perwira dari akademi militer, dilantik di istana itu oleh Presdien Gus Dur dan waktu itu tentunya bisa menyapa dan berterima kasih tentunya, itu tahun 2000," tutur AHY.
Selain itu, Ketua Komando Tugas Bersama (Kogasma) Partai Demokrat tersebut juga menyebut Gus Dur sebagai tokoh yang patut diteladani. Karena Gus Dur adalah seorang intelektual islam yang dikenal luas dengan ajarannya tentang nilai-nilai pluralisme.
Sebagai negara yang dianugerahi dengan penuh keberagaman baik suku, agama, bahasa dan lainnya, AHY menilai perlu untuk terus mewariskan ajaran tentang nilai pluralisme sebagaimana yang diajarkan Gus Dur.
"Tentunya yang paling kita ingat selamanya ialah nilai -nilai pluralisme yang beliau ajarkan bagi masyarakat Indonesia yang sangat majemuk. Ini harus kita turunkan dari generasi ke generasi berikutnya," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Prabowo Pastikan Negara Hadir, APBN Siap Bantu Bayar Utang Whoosh?
-
AHY Dorong Optimalisasi Anggaran Infrastruktur Tanpa Abaikan Kualitas
-
Kelakar AHY Soal Indonesia Tak Lolos Piala Dunia: Menpora Hubungi Ketum PSSI!
-
Solusi Investor "Get Lost", AHY Buka Kantor Fasilitasi Proyek Infrastruktur (IPFO)
-
Tanggapi Sengkarut Utang Kereta Cepat, AHY: Saya Tak Mau Ada Polemik!
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Digelar Perdana Besok, Adam Damiri Siap Hadiri Sidang PK di PN Jakpus
-
Jakarta Utara Siaga Banjir Rob! Supermoon Ancam Pesisir November Ini
-
Ironi! Pejabat Riau Sampai Ngutang Bank Demi Setor 'Jatah Preman' ke Gubernur
-
Koalisi Sipil Sebut Usulan Pahlawan Upaya Cuci Dosa Soeharto: Cuma Orang Gila Maafkan Diri Sendiri
-
Gubernur Riau Telah Terima Uang Pemerasan Rp4,05 Miliar, Ada yang Mengalir ke PKB?
-
Rumah Hakim Kasus Korupsi Anak Buah Bobby Terbakar, Begini Kata Polisi usai 2 Kali TKP
-
Hotman Paris Sebut Saksi Ahli CMNP Jadi 'Senjata Makan Tuan' dalam Sidang Sengketa NCD
-
Lagi Jadi Fokus Dirut Transjakarta, Kenapa Mode Share Transportasi Umum di Jakarta Baru 22 Persen?
-
Rumah Hakim PN Medan Kebakaran, Sengaja Dibakar atau Murni Kecelakaan?
-
Akhir Petualangan Dokter Predator, Priguna Anugerah Divonis 11 Tahun Penjara