Suara.com - Keluarga besar SMK Negeri 1 Kota Serang sedang dirundung duka karena salah satu guru bernama Eli Yuniar turut menjadi korban saat tsunami menerjang pesisir pantai Tanjung Lesung. Eli merupakan guru senior di SMK 1 Kota Serang. Almarhum semasa hidup biasa mengajar di jurusan Akomodasi Perhotelan.
Nyawa Eli terenggut tsunami kala ikut menghadiri family gathering di pantai Tanjung Lesung pada Sabtu (22/12/2018) malam. Kehadirannya di acara itu karena Eli merupakan istri dari pejabat Kepala Badan BPPD Kabupaten Serang.
Setelah jenazahnya ditemukan di lokasi tsunami, jenazah Eli telah dibawa ke rumah duka di kawasan Pandeglang, Banten. Kerabat korban, Iif Rifa'i mengenang Eli sebagai sosok yang bersahaja dan santun. Dia berharap arah mendiang mendapatkan tempat yang di sisi Tuhan Yang Maha Esa.
"Rekan kerja beliau, turut berduka dan berbela sungkawa atas musibah ini. Almarhumah dikenal sangat baik, bersahaja ramah serta sopan," kata Rifa'i seperti dikutip Bantennews.co.id--jaringan Suara.com, kemarin.
Jasad Eli sudah dimakamkan di sekitar dekat rumah orang tuanya di Banjaran, Bandung, pagi tadi.
Berita Terkait
-
Digulung Tsunami, 3 Nelayan Pandeglang Selamat Usai Berenang 16 Jam
-
Cari Korban Tsunami, Polisi Kerahkan Anjing Pelacak
-
Dihempas Tsunami, Rahmat 2 Hari Tak Makan dan Minum Air Botol Sisa
-
Alat Pendeteksi Tsunami Selat Sunda Hilang 11 Tahun Lalu
-
Duka Gerindra Lepas Kepergian Dylan Sahara, Istri Ifan 'Seventeen'
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Wamenkomdigi: Pemerintah Harus Hadir untuk Memastikan AI Jadi Teknologi yang Bertanggung Jawab
-
Gubernur Riau Jadi Tersangka KPK! Kemendagri Siapkan Pengganti Sementara
-
Pramono Anung Rombak Birokrasi DKI: 1.842 Pejabat Baru, Janji Pelayanan Publik Lebih Baik
-
Gubernur Riau Jadi Tersangka, PKB Proses Status Kader Abdul Wahid Secara Internal
-
Raperda KTR DKI Disahkan! Ini Titik-Titik yang Dilarang untuk Merokok dan Jual Rokok
-
BNN Gerebek Kampung Bahari, 18 Orang Ditangkap di Tengah Perlawanan Sengit Jaringan Narkoba
-
KPK Kejar Korupsi Whoosh! Prabowo Tanggung Utang, Penyelidikan Jalan Terus?
-
Ahli Hukum Nilai Hak Terdakwa Dilanggar dalam Sidang Sengketa Tambang Nikel Halmahera Timur
-
Cak Imin Instruksikan BGN Gunakan Alat dan Bahan Pangan Lokal untuk MBG
-
MRT Siapkan TOD Medan Satria, Bakal Ubah Wajah Timur Jakarta