Suara.com - Belum lama ini publik digegerkan dengan aksi bocah laki-laki berusia 13 tahun yang nekat mencuri 2 pesawat.
Dilansir Suara.com dari laman World of Buzz, Selasa (23/7/19) peristiwa ini diketahui terjadi di negara China.
Senin malam (15/7/19), kantor polisi China mendadak menerima laporan bahwa ada seorang anak laki-laki mencoba mencuri pesawat.
Benar saja, aksi bocah laki-laki ini terekam kamera CCTV. Bocah laki-laki ini menyelinap ke hanggar pada tengah malam dan mencoba menyalakan mesin pesawat.
Namun sayang, bocah laki-laki ini gagal ketika berbelok sehingga pesawat yang dikendarainya menabrak pagar.
Tak sampai di situ saja, anak laki-laki ini kemudian berpindah ke pesawat lainnya dan mencoba mengendarainya lagi.
Untung saja, bocah laki-laki ini tak menabrakan pesawat kedua yang coba dicurinya itu.
Pesawat yang hendak diambil oleh anak laki-laki berusia 13 tahun ini berjenis amfibi dan memiliki berat kurang lebih setengah ton.
Jadi tak heran jika anak laki-laki ini mampu mendorong pesawat amfibi tersebut keluar dari hanggar.
Baca Juga: Pesawat Cessna Jatuh di Sungai Cimanuk, Satu Awak Hilang
Polisi akhirnya menemukan identitas dari bocah laki-laki itu.
Akibatnya, kedua orang tua bocah laki-laki itu harus menanggung biaya kompensasi atas kerusakan pesawat sebesar Rp 4 juta.
Ternyata seorang staf di hanggar mengatakan bahwa satu hari sebelumnya bocah itu mengamati mereka saat memperbaiki pesawat.
Diduga, anak laki-laki ini melihat para staf menyalakan mesin pesawat dan ingin mencobanya sendirian.
Beruntung, saat pesawat menabrak pagar, bocah laki-laki ini tidak mengalami luka serius.
Berita Terkait
-
Drama China A Romance of the Little Forest: Cinta Tumbuh Seperti Tanaman
-
5 Drama China Tayang Januari 2026 yang Wajib Masuk Watchlist!
-
Drama China Will Love in Spring: Saling Hormat, Bentuk Cinta Paling Dewasa
-
Bikin Desta Ketagihan, Dracin Kini Dilarang Tampilkan Kisah Cinta CEO Kaya dan Gadis Misikin
-
Drama Love Me, Love My Voice: Mimpi dan Cinta Bertemu dalam Nada
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Jakarta Hujan Deras, Sejumlah Koridor Transjakarta Alami Perpendekan Jalur Akibat Genangan Air
-
Menteri Abdul Muti Resmi Menghapus Sanksi Sebagai Efek Jera di Sekolah
-
Perjalanan KRL Kacau Balau Terdampak Hujan Lebat: Rel Terendam Banjir hingga Pohon Tumbang
-
Pagi Kelabu Warga Jakarta Selatan: Macet dan Genangan Jadi Ujian Kesabaran di Awal Pekan
-
SPinjam Luncurkan JELAS TANPA JEBAKAN, Anda Bisa Pilih Pinjaman Daring Bunga Rendah dan Transparan
-
Fakta-fakta Penembakan Renee Good oleh Petugas ICE dan Gelombang Protes di AS
-
Seleksi PPPK Kemenag 2026: Prediksi Jadwal, Materi dan Tahapannya
-
SPPG Klarifikasi Video Viral MBG Bungkus Plastik
-
Dermaga Halte Buaran Diseruduk Kendaraan Pribadi, TransJakarta Koridor 11 Terpaksa Alihkan Rute
-
Cuaca Senin Pagi: Jakarta Dikepung Hujan Lebat dan Angin Kencang, Cek Daftar Wilayah Terdampak!