Suara.com - Gadis berusia 17 tahun dari Chaiyaphum, Thailand meninggal dunia akibat tersengat listrik dari kabel charger yang rusak. Padahal ia sudah memperbaikinya dengan dibalut selotip.
Diberitakan World of buzz, Selasa (5/11/2019), gadis remaja yang bernama Nong Ying melakukan kesalahan dengan mengisi daya ponselnya dengan kabel charger yang putus.
Nong Ying memperbaiki kabel yang rusak dengan selotip. Tapi upayanya itu justru menjadi petaka bagi dirinya sendiri.
Remaja ini tersengat listrik yang mengalir dari kabel charger ke rangka tempat tidur. Ia tewas saat masih terlelap.
Nong Ying yang telah meninggal ditemukan oleh ibu kandungnya sendiri. Boonpeng Tuponchai menemukan putrinya terbaring di tempat tidur ketika kembali ke rumah Jumat (1/11/2019) malam lalu.
Boonpeng memberi pengakuan, "Saya pikir dia sedang tidur. Tetapi ketika saya menyentuh tubuhnya, saya merasakan sengatan listrik".
Ibu korban kemudian dengan cepat mematikan pengisi daya tetapi sudah terlambat. Nong Ying sudah tewas.
Setelah pemeriksaan lebih lanjut, terungkap bahwa Nong ada luka bakar di tangan kirinya akibat sengatan listrik.
Petugas investigasi Khanti Peansoongnern, mengatakan bahwa insiden itu disebabkan oleh kabel charger yang putus.
Baca Juga: Mayat Dicor di Musala, Suryono Dibunuh Calon Suami Istrinya Sendiri
Ia menjelaskan bahwa arus listrik mengalir melalui tepi kabel yang sobek yang sudah diperbaiki dengan selotip hingga membunuh remaja itu ketika menyentuh rangka tempat tidur.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
INSTRAN Minta Pemerintah Garap Masterplan Transportasi saat Bencana, Drone jadi Solusi?
-
Sepanjang 2025, Ini 14 Putusan MK yang Paling Jadi Sorotan
-
Gakkum Kehutanan Tangkap DPO Pelaku Tambang Ilegal di Bukit Soeharto
-
Bamsoet: Prabowo Capai Swasembada Beras 'Gaya' Soeharto-SBY Dalam Setahun
-
Buruh Tuntut UMP DKI Rp5,89 Juta, Said Iqbal: Ngopi di Hotel Saja Rp50 Ribu!
-
Menuju Nol Kasus Keracunan, BGN Perketat Pengawasan Makan Bergizi Gratis di 2026
-
Pakar Hukum Tata Negara: Ketua MK Suhartoyo Ilegal!
-
Dokter Tifa Bongkar 6 Versi Ijazah Jokowi, Sebut Temuan Polda Blunder
-
Pakar Bongkar Dasar Hukum Perpol 10/2025, Polisi Aktif Bisa Jadi Sekjen-Dirjen
-
BGN Respons Isu Susu Langka: Pemerintah Akan Bangun Pabrik dan 500 Peternakan Sapi