Suara.com - Sejumlah rute bus TransJakarta terpaksa dialihkan akibat aksi demo yang dilakukan puluhan ribu buruh dari kelompok Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) di Depan Gedung DPR RI, Senayan, Jakarta, Senin (20/1/2020).
Kepala Divisi Sekretaris Korporasi dan Humas PT Transportasi Jakarta (TransJakarta) Nadia Diposanjoyo mengatakan ada dua rute yang stop beroperasi dan beberapa rute lainnya yang mengalami pengalihan demi keamanan penumpang.
"Per 12.30 WIB, di sekitar wilayah MPR/DPR beberapa layanan Transjakarta dilakukan modifikasi rute untuk tetap melayani pelanggan dengan nyaman dan aman," kata Nadia dalam keterangannya, Senin (20/1/2020).
Berikut Daftar pengalihan rute TransJakarta akibat Demo Buruh di Depan DPR:
A. Layanan yang stop beroperasi:
- Layanan 1F rute Stasiun Pal Merah–Bundaran Senayan
- Layanan 1B rute Stasiun Pal Merah–Tosari
B. Layanan yang dialihkan:
1. Layanan Non BRT S41 rute Pondok Cabe–Tanah Abang
Bentuk pengalihan:
- Untuk Arah Tanah Abang
Dari Bus Stop Plaza Senayan bus diarahkan berbelok ke kanan ke Jalan Pintu Satu Senayan arah FX Senayan kemudian belok ke kiri lanjut pelayanan di rute 1N sampai Halte JakLingko Tanah Abang
- Untuk Arah Pondok Cabe
Dari JDC Petamburan diarahkan via Simpang Semanggi lalu ke arah Bundaran Senayan dan kembali ke Jalan Pintu Satu Senayan FX Sudirman*
Halte yang tidak dilalui :
-Arah Tanah Abang
01. Istora senayan
02. Graha menpora
03. TVRI
04. Taman Ria
05. DPR/MPR 1
06. DPR/MPR 2
07. RS Bakti Mulia
08. Sekolah Lamuel
09. Sekolah Bethel
10. Jalan Petamburan 3
11. RS Pelni
12. Simpang KS Tubun
13. Masjid An-Nur
14. Gedung ATC
15. Musium Tekstil
Baca Juga: Puluhan Ribu Buruh Duduki Jalan di Depan DPR, Lalu Lintas Ditutup
- Arah Pondok Cabe
1. GBK Pintu 10
2. Graha Pemuda
3. Pintu 11 hotel mulia
4. Pintu 1
2. Layanan T11 rute Poris Plawad-Tanggerang
Bentuk pengalihan:
- Dari Bundaran Senatan mengarah Poris
Bus akan diarahkan via tol, tepatnya selepas Halte GBK diarahkan masuk tol dalam kota keluar Slipi Kemanggisan arah Poris, lanjut pelayanan kembali di halte Slipi Kemanggisan.
Halte yang tidak di lalui dari Bunsen arah Poris:
1. Halte JCC
2. Halte Slipi Kemanggisan
3. Koridor 9 rute Pinang Ranti-Pluit
Bentuk pengalihan:
Armada akan masuk tol dan keluar Pintu Tol JCC/Senayan exit Kemanggisan untuk melanjutkan perhalanan ke halte akhir.
Berita Terkait
-
Puluhan Ribu Buruh Duduki Jalan di Depan DPR, Lalu Lintas Ditutup
-
Hindari Jalan Depan DPR, Puluhan Ribu Buruh Aksi Tolak Omnibus Law
-
Enam Alasan Kaum Buruh Tolak Omnibus Law
-
Ribuan Buruh akan Demo Tolak Omnibus Law di DPR RI Pagi Ini
-
Usai Gelar Aksi di DPR RI, Buruh Bakal Geruduk Kantor Jasa Marga Besok
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Menkum Buka Suara Soal Kasus Pandji Pragiwaksono: Cek Dulu KUHP Baru, Penuhi Unsur Gak?
-
Adik Jadi Tersangka Korupsi Haji, Sikap Gus Yahya: Saya Tak Akan Intervensi
-
KPK Sita Rp100 M, Biro Travel Ramai-ramai Kembalikan Uang Panas Korupsi Kuota Haji
-
Tuai Polemik, Pramono Anung Pasang Badan Soal Pembangunan JPO Sarinah: Untuk Difabel
-
Kasus Mens Rea Berlanjut, Polisi Segera Klarifikasi Pandji Pragiwaksono
-
Doa Ibu Jelang Sidang Vonis Laras Faizati: Semoga Anak Saya Bebas dan Hidupnya Kembali!
-
Profil dan Rekam Jejak Yaqut Cholil Qoumas, Eks Menag yang Kini Tersangka Korupsi Kuota Haji
-
Menanti Vonis Empat Hari Jelang Ultah ke-27, Laras Faizati: Hadiah Terbaik adalah Kebebasan
-
Jakarta Waspada Superflu, Pramono Anung Persilakan Warga Suntik Vaksin Influenza
-
Luluk PKB: Penetapan Tersangka Gus Yaqut Harus jadi Momentum Reformasi Total Tata Kelola Haji