News / Nasional
Rabu, 18 Maret 2020 | 17:34 WIB
Ilustrasi swa-karantina / self quarantine (unsplash/Jose Antonio Gallego Vázquez)

"Kami semua butuh dukungan dan doakan kami tetap sehat, kuat, tabah dalam mengemban tugas negara," kata Yanti kepada Suara.com, Rabu (18/3/2020).

Yanti mengutarakan, dukungan berupa doa menjadi tambahan tenaga sendiri bagi dokter dan perawat.

"Dukung pakai doa, ini kekuatan utama,” kata Yanti.

Load More