Suara.com - Bentrokan pecah di kawasan Jalan Baru Kota Sorong, Provinsi Papua Barat, Senin (13/4/2020). Bentrokan yang dilakukan dua kelompok warga itu terjadi di tengah situasi tanggap darurat upaya mengatasi penyebaran virus corona (COVID-19).
Seperti diberitakan Antara, Senin malam sekitar pukul 22.40 WIT satu rumah warga terbakar akibat saling serang dua kelompok warga tersebut.
Aparat Kepolisian dari Polres Sorong Kota bersama Pemadam Kebakaran turun ke lokasi untuk mengamankan situasi dan memadamkan api.
Berdasarkan informasi yang dihimpun dari warga sekitar, bentrok kedua warga tersebut berawal dari sekolompok warga mengkonsumsi minum alkohol dan mengganggu aktivitas warga lain.
Warga yang merasa terganggu dengan ulah orang-orang mabuk tersebut langsung melakukan perlawanan dan saling serang pun tak dapat dihindari.
Aksi saling melempar kedua kelompok warga tersebut terjadi tak menghiraukan penerapan sosial dan physical distancing sebagai upaya pemerintah untuk mencegah penyebaran virus Corona.
Hingga berita ini diturunkan belum ada keterangan resmi dari pihak Kepolisian. Hasil pemantauan lapangan satu unit rumah terbakar, namun belum ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut.
Berita Terkait
-
Cegah Bentrokan Susulan, 200 Personel TNI-Polri Dikerahkan ke Mesuji
-
Dagang di Tengah Bentrokan di Slipi, Sukadi: Nyari Rejeki Ngapain Takut!
-
Usai Terjadi Bentrokan, Pasar Tanah Abang Ditutup
-
Aksi di KPK Berakhir Ricuh, Kronologi Bentrokan Pedemo dan Polisi
-
Polisi Kembali Tetapkan Satu Tersangka Biang Kerok Bentrokan di Tanah Abang
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Justru Setuju, Jokowi Santai Usulan Gelar Pahlawan Soeharto Tuai Protes: Pro-Kontra Biasa
-
Jawab Tantangan Krisis Iklim, Indonesia Gandeng The Royal Foundation di Rio 2025
-
Anggur Hijau Terkontaminasi Sianida Terdeteksi di Menu MBG, DPR Soroti Pengawasan Impor Pangan
-
KPK Ungkap Alasan Sekdis PUPR Riau Tak Berstatus Tersangka Meski Jadi Pengepul Uang Pemerasan
-
Belum Tahan Satori dan Hergun Tersangka Kasus CSR BI-OJK, Begini Ancaman Boyamin MAKI ke KPK
-
Polisi Bongkar Bisnis Emas Ilegal di Kuansing Riau, Dua Orang Dicokok
-
Muhammadiyah Tolak Keras Gelar Pahlawan, Gus Mus Ungkit 'Dosa' Soeharto ke Kiai Ponpes
-
Menteri ESDM Bahlil Lahadalia Gaet Investasi Rp62 Triliun dari Korea di Cilegon
-
BAM DPR Dorong Reformasi Upah: Tak Cukup Ikut Inflasi, Harus Memenuhi Standar Hidup Layak
-
Konflik Lahan di Lebak Memanas, DPR Panggil Perusahaan dan KLHK