Suara.com - Bagaimana cara membuat perahu pinisi menjadi salah satu soal TVRI hari ini Belajar dari Rumah Kelas 4-6 SD.
Dalam soal TVRI hari ini terdapat pertanyaan berikut:
Bagaimana cara membuat perahu Pinisi? Ceritakan dengan singkat kepada keluargamu (video bisa dilihat di sini)!
Adapun jawaban soal TVRI ini tentang cara membuat perahu Pinisi adalah sebagai berikut:
1) Memilih pohon untuk ditebang
2) Memotong kayu sesuai arah urat kayu agar kekuatan perahu terjamin
3) Melakukan peletakan kayu sebagai pendasi bangunan perahu
4) Membentuk badan struktur perahu
5) Melakukan pendempulan
6) Memasang tiang layar
Sementara pertanyaan TVRI hari ini yang lain adalah:
1. Menurutmu apa saja kehebatan orang Bugis Makassar pada masa lalu berdasarkan tayangan tadi (video cek di sini)?
2. Apa yang bisa kita teladani dari Bapak Muhammad Djafar, pembuat perahu Pinisi? Mengapa?
Berikut jawaban soal TVRI hari ini untuk pertanyaan tersebut:
Baca Juga: Viral Pemuda Rela Di-PHK Demi Teman Tetap Kerja sampai Gadai Kamera
1. Kehebatan orang Bugis Makassar adalah sebagai berikut:
- Nenek moyang orang Bugis Makassar adalah pengembara ulung yang mengarungi lautan ke negara asing
- Orang-orang Bugis Makassar pada masa lalu menguasai daerah pesisir Sumatera bagian timur sampai pesisir selatan.
- Orang Bugis Makassar mengendalikan kegiatan perdagangan Selat Malaka dengan menguasai jalur pelayaran di Selat Malaka hingga ke pesisir utara wilayah Kalimantan.
- Menjadi wira samudera yang disegani oleh para pedagang, pelaut dan bajak laut.
2. Yang bisa diteladani dari Bapak Muhammad Djafar adalah melestarikan tradisi membuat Perahu Pinisi bersama anak-anaknya.
Berita Terkait
-
Koiyocabe Ungkap TVRI Diduga Terima Rp9,8 Miliar tapi Minta Konten Gratisan, Ini Klatifikasinya
-
Kamis Besok, 205 Sekolah Di Jakarta Diinstruksikan Belajar Dari Rumah Saat Misa Akbar Paus Fransiskus
-
Jangan Hanya ASN, KPAI Minta Anak-anak Belajar dari Rumah saat Kualitas Udara Jakarta Buruk
-
5 Kondisi Orangtua Memilih Homeschooling untuk Anaknya
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
4 Poin Utama Rapat Terbatas Prabowo di Hambalang: Dari Industri Tekstil hingga Chip Masa Depan
-
Kecupan Hangat Puan dan Prananda untuk Megawati: Sisi Lain Kekeluargaan di Balik Rakernas PDIP 2026
-
Logika KPK: Staf Tak Mungkin Punya Rp4 M, Direksi Wanatiara Otak Suap Pajak?
-
KPK Aminkan Teori 'Kebocoran Negara' Prabowo, Kasus Pajak Tambang Jadi Bukti Nyata
-
Sinyal Tarif Transjakarta Naik Menguat? Anggaran Subsidi Dipangkas, Gubernur Buka Suara
-
KPK: Wajib Pajak Boleh Lawan Oknum Pemeras, Catat Satu Syarat Penting Ini
-
Kena OTT KPK, Pegawai Pajak Langsung Diberhentikan Sementara Kemenkeu
-
Antisipasi Risiko Perluasan, Tanah Ambles di Panggang Gunungkidul Segera Diuji Geolistrik
-
KPK Ungkap Akal Bulus Korupsi Pajak PT Wanatiara Persada, Negara Dibobol Rp59 M
-
5 Fakta OTT Kepala Pajak Jakut: Suap Rp6 Miliar Lenyapkan Pajak Rp59 Miliar