Suara.com - Meski Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan kembali memperpanjang aturan PSBB hingga tahap ketiga, sebagian besar warga Ibu Kota tampaknya beraktivitas di luar sehingga mengacuhkan seruan pemerintah untuk tinggal di rumah.
Seperti apa yang terlihat di Pasar Kramat Jati, Jakarta Timur, Sabtu (23/5/2020). H-1 jelang lebaran di tengah pandemi COVID-19, warga memadati pasar Kramat Jati. Bahkan, pedagang yang berjualan lebih ramai dari hari-hari biasanya.
Tentu, hal ini melanggar aturan PSBB. Seperti tidak adanya jaga jarak satu dengan lainnya alias physical distancing.
Meski sudah ramai, tidak ada satu pun petugas berjaga di Pasar Kramat Jati ini.
Pantauan Suara.com, hingga pukul 13.00 WIB petugas seperti Satpol PP tak ada di sekitar lokasi pasar.
Hanya ada satpam-satpam pasar yang memang setiap harinya bekerja di sana.
Bahkan, Pos Pantau PSBB yang ada di daerah Pasar Kramat Jati kosong. Saking kosongnya, pos tersebut dipakai untuk parkir sepeda motor.
Hingga siang menjelang sore, warga terus berdatangan ke Pasar Kramat Jati. Lalu lintas di depan pasar pun mulai tersendat.
Baca Juga: Lokasi Penembakan Petugas Medis di Papua, Sinyal Susah dan Polisi Nihil
Tag
Berita Terkait
-
Pengantar Jenazah Buat Nisan: Indonesia bin Terserah, Kami Tunggu di TPU
-
Warga Demi Opor Ayam Rela Berjubel di Pasar: Insya Allah Gak Apa-apa
-
Bisnis Lesu, Ivan Gunawan Tetap Beri THR ke Seluruh Karyawan
-
Buru Daging hingga Sarung Lebaran, Warga Serbu Pasar Kramat Jati saat PSBB
-
Pembuatan Vaksin Covid-19, Berikut 4 Pendekatan yang Digunakan Peneliti
Terpopuler
- Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- 7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
- 7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
Pilihan
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
Terkini
-
4 Gebrakan Dasco yang Percepat Penanganan Pemulihan Bencana Aceh
-
Lelah Geser Kanan-Kiri? Gen Z Jakarta Kembali ke Biro Jodoh 'CV' di Mal
-
KUHP Baru Mulai Berlaku, Nikah Siri dan 'Kumpul Kebo' Kini Diancam Penjara 6 Tahun
-
Minta Dibebaskan, Laras Faizati: Masyarakat Resah Karena Polisi Bunuh Warga, Bukan Karena Saya
-
Detik-detik Hakim Minta Anggota TNI Pengawal Nadiem untuk Mundur saat Sidang Korupsi Chromebook
-
Anwar Usman Sering Mangkir Sidang, Anggota DPR: Harusnya Jadi Teladan, Bukan Langgar Disiplin
-
Pledoi Laras Faizati Getarkan Ruang Sidang, Disambut Isak Tangis dan Tepuk Tangan
-
Operasi Kilat Militer Amerika Serikat, Ini 5 Fakta Penangkapan Presiden Venezuela
-
Nadiem Makarim Langsung Eksepsi Usai Didakwa Rugikan Negara Rp 2,1 Triliun di Kasus Chromebook
-
Nadiem Makarim Usai Pemaparan Keterbatasan Chromebook: You Must Trust The Giant