Suara.com - Rasisme ternyata masih menjadi masalah di negara ini. Buktinya, komentar warganet kepada gadis berkulit hitam dengan nama akun Twitter @CaldiSylla ini jadi saksinya.
Ia mendadak viral di media sosial gara-gara jawaban savage yang ia berikan ketika menanggapi komentar rasis dari warganet. Hal itu berawal ketika kakaknya membuka sesi tanya jawab lewat aplikasi TikTok.
"Mirip, cuma adeknya kurang dirawat aja. Kalau rambutnya dilurusin sama sering handbody-an, mirip sama kakaknya," kata salah seorang warganet.
Komentar tersebut kemudian ditanggapi oleh @CaldiSylla dengan santai. Ia menjawab sambil tertawa bahwa dirinya bahkan tak ingin kulit putih ataupun rambut lurus.
"Handbody satu pabrik juga gua nggak bakal putih. Lo kira gua item gara-gara main layangan, segala disuruh lurusin rambut. Aduh, standar kecantikan Indonesia banget. Gue nggak mau putih," kata @CaldiSylla diiringi gelak tawa.
Tak disangka, jawaban @CaldiSylla ternyata membuat warganet lain merasa kagum. Mereka memuji reaksinya. Percakapan itu juga diunggah oleh akun lain, salah satunya akun Twitter @FarrelDharma hingga jadi viral.
"Untung adeknya sabar. Kok berani banget sih rasisme kayak gini?" tulis @FarrelDharma.
Namun, komentar warganet ternyata tak cukup hanya sampai di sana. Beberapa warganet lain justru ada yang menyalahkan sang kakak karena mengizinkan adiknya membaca komentar yang menyakitkan seperti itu.
Melihat hal ini, akun @CaldiSylla pun kembali melontarkan jawaban savage. Ia sama sekali tak merasa sakit hati. Justru, ide video tersebut berasal dari dirinya.
Baca Juga: Bertindak Rasis dan Fitnah Pria Kulit Hitam, Wanita AS Terancam Penjara
"Guys, selow ya. Gue kok yang mau reply komen-komen yang ada di kakak gue hahaha. Bahkan, gue yang kasih ide video," jawabnya.
Berita Terkait
-
Oknum Aparat Akhirnya Minta Maaf sambil Cium Tangan Sudrajat Penjual Es Gabus, Direspons Sinis?
-
Netizen Buru Sosok Luna, Perempuan yang Diduga Pemantik Hoaks Es Gabus Spons di Kemayoran
-
Klaim Edukasi Berujung Bidikan Propam: Oknum Polisi Kasus Es Gabus Terancam Sidang Etik
-
Video Pedagang Es Gabus Dihakimi di Jalanan Bikin Geram, Ini 7 Faktanya
-
Viral Pak RT di Jakarta Mendunia Gara-Gara Ubah Got Jadi Kolam Lele, Diundang TV Nasional China
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
Drama London: Paspampres Klarifikasi Soal Halangi Jurnalis Saat Kawal Presiden Prabowo
-
Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
-
Curhat Pimpinan KPK ke DPR: Alat Kurang Canggih Jadi Hambatan Utama OTT
-
Animo Tinggi, PDIP Minta Kemensos 'Gaspol' Bangun Sekolah Rakyat
-
PSI: Polri Harus Tetap di Bawah Presiden, Bukan Jadi Kementerian
-
KND Kawal Hak Atlet Disabilitas, Kontingen Indonesia Raih 135 Emas di ASEAN Para Games 2025
-
Ketua DPRD DKI Kawal Janji Pramono Lepas Saham Perusahaan Bir, Kaji Opsi Tukar Guling
-
Jadi Ipar Presiden RI, Soedradjad Djiwandono Ngaku Kudu Hati-hati Komentari Masalah Dalam Negeri
-
Kali Ciliwung Meluap, 11 RT di Jakarta Terendam Banjir
-
'Awal Tahun yang Sempurna', Daftar 4 Kritik Adian Napitupulu Terhadap Pemerintahan Prabowo