Suara.com - Industri pertelevisian saat ini sudah semakin berfariatif, mungkin sebagian dari Anda banyak yang masih hobi menonton FTV.
Pada zamannya, FTV cukup digandrungi untuk mengisi waktu luang baik pagi, siang bahkan tengah malam.
Namun semakin berkembangnya zaman penonton sudah mulai beralih menonton drama Korea.
Persaingan tersebut membuat sejumlah produksi FTV ikut memutar otak agar tidak kalah peminat dari drama Korea.
Salah satu daya tarik FTV adalah penggunaan istilah judul yang semakin berfatiatif. Bahkan istilah judul FTV sekarang semakin kekinian namun justru membuat para penonton geleng-geleng kepala dan tertawa geli.
Melansir dari Keepo.me --- jaringan Suara.com berikut 7 judul FTV masa kini yang bikin penonton gelang-geleng kepala.
- Apa Cuma Gua Yang Jadi Ortu Dadakan?
Ternyata bukan cuma tahu bulat yang bisa digoreng dadakan, menjadi orang tua pun juga bisa jadi dadakan seperti judul FTV yang satu ini. - Ayamwati Auto Nongol di Beranda
Waduh, gimana ya ini maksud dari judulnya? Jadi yang nongol siapa? Ayam atau Wati? Atau ayam bisa bermain online? - Putus Cinta Feeling Gud Lakasud
Keren nih judulnya hampir sama seperti salah satu lirik lagu, jadi mengingatkan untuk terus positif walaupun putus cinta tetap feeling gud lakasud ya! - Mama Calon Mertua Culamitan
Judul yang satu ini maksudnya apa ya? Ada yang tahu arti culamitan? - Wasiat Eyang Bikin Baper So Hard
Baper yang satu ini kayaknya udah naik ke level tingkat dewa saking bikin bapernya jadi baper so hard ya. - Aku Terlalu Ikan Asin Buat Kamu Yang Salted Fish
Duh, kalo jdul yang ini maksudnya gimana? Ikan asin dalam bahasa Indonesia sedangkan salted fish bahasa Inggris lalu apa bedanya ya. Apakah ini tentang pacaran beda kasta? - Gadis +62 Lupa Cinta
Judul yang satu ini lebih kekinian banget, seperti yang sudah banyak kita tahu tentang +62 atau negara ber-flower ini bisa dijadikan judul yang unik juga ya.
Itulah 7 judul FTV masa kini yang unik dan bikin ngakak.
Tag
Berita Terkait
-
Kewalahan Hadapi Dunia Digital? Ini Tantangan Parenting Terbesar Orang Tua Masa Kini
-
Donny Damara Kritik Gen Z, Anggap Mudah Mengadu dan Tersinggung
-
Membandingkan Didikan Guru, Donny Damara: Dulu Ditampar Tanda Sayang, Sekarang Dianggap Kekerasan
-
37 Tahun Jadi Aktor, Bucek Depp Perdana Grogi Gegara Lawan Mainnya Musisi Legendaris
-
Segera Tayang! Intip 4 Fakta Menarik di Balik Film 'Belum Ada Judul'
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Prabowo Jawab Kritikan: Menteri Datang Salah, Tak Datang Dibilang Tak Peduli
-
KPK Ungkap Laporan Gratifikasi 2025 Capai Rp16,40 Miliar
-
Begini Kondisi Hunian Danantara di Aceh yang Ditinjau Prabowo: Ada WiFi Gratis, Target 15 Ribu Unit
-
Malioboro Ramai saat Libur Nataru Tapi Pendapatan Sopir Andong Jauh Menurun dari Sebelum Covid
-
Prabowo: Pejabat Turun Dinyinyiri, Tak Turun Disalahkan, Kami Siap Dihujat
-
Prabowo Soal Bantuan Bencana: Pemerintah Terbuka, Asal Tulus dan Jelas Mekanismenya
-
Palak Pedagang Pakai Sajam, Dua Preman 'Penguasa' BKT Diringkus Polisi
-
Mendagri Tito Dampingi Presiden Tinjau Progres Pembangunan Infrastruktur di Tapanuli Selatan
-
Hadapi 7.426 Kasus Narkoba, Pemprov DKI Siapkan Tiga Strategi Utama di 2026
-
Blak-blakan Prabowo, Ini Alasan Banjir Sumatra Tak Jadi Bencana Nasional