Suara.com - Sebuah ungkapan menyebutkan, guru adalah pahlawan tanpa tanda jasa. Bertingkah laku sopan dan hormat dengan guru harus diterapkan sampai kapanpun
Nah, seperti video yang beredar di akun jejering sosial media YouTube ini.
Video singkat ini memperlihatkan momen haru seorang Jenderal TNI yang tetap hormat dan sopan kepada guru SMA-nya. Video ini diunggah oleh akun Youtube Odo Tedy pada 19 September 2019.
Jenderal TNI bernama Rifki Salmon bertemu dengan guru yang pernah mengajarnya saat duduk di bangku SMA.
Pada suatu kesempatan, Rifki akhirnya bisa bertemu dengan guru SMA-nya. Dahulu, ia bersekolah di SMAN 1 Kota Agung.
Walaupun sudah lebih dari 30 tahun lulus dari sekolah itu, Rifki menanyakan guru yang dulu pernah mendidiknya.
Ternyata, hanya tersisa satu guru yaitu Munar Ginting. Sementara itu, guru lainnya sudah pensiun.
Dalam video tersebut, Rifki mengenakan seragam TNI lengkap dengan topi. Dia berdiri di depan para guru.
Lantas, dia menghampiri guru laki-laki berkacamata yang pernah mendidiknya itu. Dia mencium tangan guru tersebut sembari melepas topi.
Baca Juga: Bikin Terenyuh, Anak SMA Seberangi Sungai Pakai Ekskavator Demi Ikut Ujian
Bahkan, Rifki menempelkan pipi kanan dan kiri serta memeluk guru itu. Momen haru ini disaksikan guru dan para siswa.
Tampak, ada beberapa guru yang memakai seragam berwarna cokelat mengabadikan momen tersebut.
Sementara, siswa siswi duduk dan memberi tepuk tangan untuk Rifki. Di akhir, Rifky memberikan hormat kepada guru yang telah berjasa itu.
Video berdurasi 43 detik itu viral. Warganet merasa terharu melihat momen Rifki bertemu gurunya.
"Contoh Jenderal TNI teladan yang memiliki etika budi pekerti sangat tinggi. Congrats dan sukses selalu Jend, doa guru akan selalu menyertaimu," tulis akun Muhd. Qudrat Nugraha.
"Terharu euy, salut pisan sama bapak jenderalnya," komentar akun Rudi Cps.
Berita Terkait
-
Klaster Covid-19 MAN 22 Jakarta Barat Jadi Bukti Wabah Masih Ganas
-
Tergiur Gaji Besar, 2 Siswi SMA Nyaris Jadi Budak Nafsu Pria Hidung Belang
-
Bikin Terenyuh, Anak SMA Seberangi Sungai Pakai Ekskavator Demi Ikut Ujian
-
Guru MAN 22 Jakbar ke Yogya Jadi Klaster Covid-19, Ini Respon Kemenag
-
Viral! Sosok Anak Kecil Mirip Bule Jualan Tisu
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Wamenkomdigi: Pemerintah Harus Hadir untuk Memastikan AI Jadi Teknologi yang Bertanggung Jawab
-
Gubernur Riau Jadi Tersangka KPK! Kemendagri Siapkan Pengganti Sementara
-
Pramono Anung Rombak Birokrasi DKI: 1.842 Pejabat Baru, Janji Pelayanan Publik Lebih Baik
-
Gubernur Riau Jadi Tersangka, PKB Proses Status Kader Abdul Wahid Secara Internal
-
Raperda KTR DKI Disahkan! Ini Titik-Titik yang Dilarang untuk Merokok dan Jual Rokok
-
BNN Gerebek Kampung Bahari, 18 Orang Ditangkap di Tengah Perlawanan Sengit Jaringan Narkoba
-
KPK Kejar Korupsi Whoosh! Prabowo Tanggung Utang, Penyelidikan Jalan Terus?
-
Ahli Hukum Nilai Hak Terdakwa Dilanggar dalam Sidang Sengketa Tambang Nikel Halmahera Timur
-
Cak Imin Instruksikan BGN Gunakan Alat dan Bahan Pangan Lokal untuk MBG
-
MRT Siapkan TOD Medan Satria, Bakal Ubah Wajah Timur Jakarta