Suara.com - Jungkat-jungkit di dinding baja yang memisahkan antara Amerika dan Meksiko memenangkan penghargaan Beazley Design of the Year 2020, ang diselenggarakan oleh Museum Desain London.
Menyadur CNN Jumat (22/01), jungkat-jungkit bernama "Teeter-Totter Wall" ini dirancang oleh arsitek yang berbasis di California, Ronald Rael dan Virigina San Fratello.
Konsepnya sangat sederhanam jungkat-jungkit pink ini dipasang di sela-sela baja yang membatasi dua negara, dengan harapan anak-anak di sekitaran El Paso, Texas dan komunitas Anapra di Juárez, Meksiko bisa bermain bersama.
Namun konteks sensitif tembok membuat proyek ini membutuhkan waktu sepuluh tahun untuk merealisasikannya dan ditayangkan hanya di bawah dua puluh menit.
"Teeter-Totter Wall" ini dirancang untuk menggambarkan hubungan intrinsik antara dua negeria, dan merupakan kolaborasi dengan kolektif seniman Juárez, Colectivo Chopeke.
"Apa yang Anda lakukan di satu sisi berdampak pada sisi lain," kata Rael kepada CNN pada tahun 2019 lalu, "dan itulah yang dimaksud dengan jungkat-jungkit."
Meski merupakan instalasi sementara, Rael mengatakan di Instagram bahwa acara tersebut "diisi dengan kegembiraan, keseruan, dan kebersamaan di borderwall."
"The Teeter-Totter Wall mendorong cara-cara baru untuk berhubungan dengan manusia," kata Tim Marlow, kepala eksekutif dan direktur Museum Desain, dalam pernyataan pers.
"Itu akan tetap menjadi pengingat inventif dan pedih tentang bagaimana manusia dapat mengatasi kekuatan yang berusaha memecah belah kita."
Baca Juga: Perusahaan Agri Based Product asal Indonesia Raih Penghargaan Tingkat ASEAN
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Logika KPK: Staf Tak Mungkin Punya Rp4 M, Direksi Wanatiara Otak Suap Pajak?
-
KPK Aminkan Teori 'Kebocoran Negara' Prabowo, Kasus Pajak Tambang Jadi Bukti Nyata
-
Sinyal Tarif Transjakarta Naik Menguat? Anggaran Subsidi Dipangkas, Gubernur Buka Suara
-
KPK: Wajib Pajak Boleh Lawan Oknum Pemeras, Catat Satu Syarat Penting Ini
-
Kena OTT KPK, Pegawai Pajak Langsung Diberhentikan Sementara Kemenkeu
-
Antisipasi Risiko Perluasan, Tanah Ambles di Panggang Gunungkidul Segera Diuji Geolistrik
-
KPK Ungkap Akal Bulus Korupsi Pajak PT Wanatiara Persada, Negara Dibobol Rp59 M
-
5 Fakta OTT Kepala Pajak Jakut: Suap Rp6 Miliar Lenyapkan Pajak Rp59 Miliar
-
Megawati Tiba di Rakernas PDIP, Siapkan Arahan Tertutup Usai Disambut Prananda Prabowo
-
Gus Yaqut Tersangka Skandal Haji, Tambah Daftar Panjang Eks Menteri Jokowi Terjerat Korupsi