Suara.com - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika merilis peringatan dini atas potensi terjadinya hujan lebat disertai kilat atau petir dan angin kencang di sejumlah wilayah di Indonesia, Senin (8/2/2021).
Informasi tersebut diunggah BMKG dalam laman www.bmkg.go.id.
Berikut ini sejumlah wilayah yang berpotensi terjadi hujan disertai petir dan angin kencang pada hari ini:
Di Jakarta wilayah yang berpotensi terjadi hujan disertai petir dan angin kencang, yakni di sebagian wilayah Jakbar, Jaksel dan Jaktim pada siang hari, serta di wilayah Kepulauan Seribu, Jakut dan Jakbar pada malam dan dini hari.
Untuk wilayah Aceh yaitu Pidie, Pidie Jaya, Bireuen, Aceh Tengah, Gayo Lues dan sekitarnya.
Sumatera Selatan, potensi hujan sedang-lebat yang dapat disertai petir dan angin kencang berdurasi singkat pada siang-malam hari di wilayah Musi Banyuasin, Muara Enim, Ogan Komering Ulu, Ogan Komering Ulu Timur, Ogan Komering Ilir, Penukal Abab Lematang Ilir dan Ogan Ilir.
Jambi, potensi hujan sedang hingga lebat yang dapat disertai petir dan angin kencang pada siang atau sore dan malam hari di wilayah Kabupaten Merangin, Kabupaten Sarolangun, Kabupaten Batanghari, dan Kabupaten Tebo.
Lampung, waspada potensi hujan lebat yang dapat disertai kilat dan angin kencang di wilayah Lambar, Pesibar, Tanggamus, Pringsewu, Pesawaran, Balam, Lamsel, Lamtim, Metro, Lamteng, Lampura pada siang, sore dan malam.
Banten, potensi hujan sedang hingga lebat yang dapat disertai petir dan angin kencang di Kabupaten Pandeglang bagian barat dan selatan, serta Kabupaten Lebak bagian tengah dan selatan.
Baca Juga: Sejumlah Daerah di Sumsel Bakal Hujan Hari Senin Ini, Waspada!
Jawa Barat, potensi hujan yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang pada siang hingga menjelang malam hari di wilayah Kabupaten dan Kota Bogor, Kota Depok, Kabupatendan Kota Bekasi, Kabupaten Karawang, Kabupaten Subang, Kabupaten Sukabumi, Kabupaten Cianjur, Kabupaten Bandung barat, Kabupaten Garut, Kabupaten Tasikmalaya, Kabupaten Ciamis, Kota Banjar, Kabupaten Pangandaran, Kabupaten Sumedang, Kabupaten Majalengka, Kabupaten Kuningan, Kabupaten dan Kota Cirebon, Kabupaten Indramayu.
Sedangkan pada malam hingga dini hari di wilayah Kab Bekasi, Kota Bekasi, Kota Depok, Kabupaten Karawang, Kabupaten Bogor.
Untuk Jawa Timur, BMKG mengimbau masyarakat mewaspadai hujan intensitas sedang hingga lebat disertai petir dan angin kencang sesaat pada pagi hari di wilayah Kabupaten Mojokerto, Kabupaten Malang, Batu, Kabupaten Pasuruan, Jember, Bondowoso, Situbondo dan Pamekasan.
Siang-Sore hari di wilayah Surabaya, Lamongan, Bojonegoro, Ponorogo, Pacitan, Trenggalek, Tulungagung, Kab Blitar, Kota Blitar, Kabupaten Kediri, Kabupaten Malang, Batu, Kabupaten Pasuruan, Kabupaten Probolinggo, Kota Probolinggo, Jember, Bondowoso, Situbondo dan Banyuwangi.
Sedangkan malam hari di wilayah Pacitan, Kabupaten Blitar, Kabupaten Probolinggo, Jember, Bondowoso, Situbondo dan Banyuwangi. Dini hari di wilayah Tulungagung, Kabupaten Blitar dan Banyuwangi.
Nusa Tenggara Barat, potensi hujan sedang hingga lebat yang dapat disertai kilat dan angin kencang di sebagian wilayah Kota Mataram, Lombok Barat, Lombok Utara, Lombok Tengah, Lombok Timur, Sumbawa Barat, Sumbawa, Bima, Dompu, dan Kota Bima pada siang hingga dini hari, dan waspadai potensi banjir di sebagian NTB.
Berita Terkait
-
Ini 6 Langkah Merawat Mobil saat Musim Hujan, Jangan Skip!
-
Hadapi Musim Hujan, Kapolda Metro Petakan Wilayah Rawan hingga Siagakan Ratusan Alat SAR!
-
Peringatan Dini Cuaca Ekstrem Hari Ini, Daerah Anda Termasuk yang Waspada? Cek di Sini!
-
6 Motor Matic yang Tahan Banjir dan Bandel di Jalan, Gak Perlu Was-Was saat Hujan
-
Jakarta Siaga! Modifikasi Cuaca Rp200 Juta per Hari Dikerahkan Hadapi Hujan Ekstrem
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Hotman Paris Sebut Saksi Ahli CMNP Jadi 'Senjata Makan Tuan' dalam Sidang Sengketa NCD
-
Lagi Jadi Fokus Dirut Transjakarta, Kenapa Mode Share Transportasi Umum di Jakarta Baru 22 Persen?
-
Rumah Hakim PN Medan Kebakaran, Sengaja Dibakar atau Murni Kecelakaan?
-
Akhir Petualangan Dokter Predator, Priguna Anugerah Divonis 11 Tahun Penjara
-
Tolak Soeharto Pahlawan, Cerita Pilu Penyintas Tragedi Tanjung Priok: Ditelanjangi di Markas Kodim
-
Bukan Lagi Soal Look Good, Ini Prioritas Baru Kelas Menengah Indonesia yang Harus Dipahami Brand
-
Momen Haru Jokowi Saksikan Pelepasan Jenazah Raja Solo PB XIII, Ribuan Warga Tumpah Ruah
-
7 Provinsi Terkorup di Indonesia Versi ICW: Riau dan NTT Jadi Pemuncak
-
Mencurigakan! Kenapa Kerangka Manusia di Gedung ACC Baru Ditemukan Dua Bulan Setelah Kebakaran?
-
Dengar 'Curhatan' Kades, Dasco: DPR Kawal Masalah Lahan dan Dana Desa