Suara.com - Petugas Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya melaporkan tidak kurang dari 40 ruas jalan di wilayah Jakarta terendam banjir akibat guyuran hujan lebat dan limpasan air sungai pada Sabtu pagi.
Direktur Lalu Lintas Polda Metro Jaya Kombes Sambodo Purnomo mengatakan ruas jalan yang terendam air di antaranya Jalan DI Panjaitan, Jakarta Timur dari arah Cawang menuju Kalimalang Bekasi.
"Genangan air yang cukup mengganggu pengendara berada di kawasan Cawang arah Bekasi," kata Sambodo saat meninjau sejumlah genangan air yang menghambat lalu lintas di kawasan Jakarta Timur.
Dalam laporan Antara disebutkan, Jalan DI Panjaitan, Cawang terendam banjir setinggi 50 sentimeter tepatnya di sekitar kolong Tol Cawang.
Petugas lalu lintas mengalihkan kendaraan menuju sejumlah jalan alternatif dengan mengarahkan pengendara berputar balik.
Sambodo mengatakan lokasi lainnya tersebar di beberapa lokasi, antara lain kawasan Jalan Kapten Tendean, Jakarta Selatan, yang saat ini lumpuh total dan memutus lalu lintas ke arah Kuningan dan Blok M serta sebaliknya.
Selain itu banjir juga menyergap kawasan Hek dekat Taman Mini Indonesia Indah.
"Untuk sepeda motor di lokasi sekitaran Hek kita alihkan dulu masuk ke dalam tol, lalu keluar lagi di jalan arteri," katanya.
Sambodo juga menyebut lalu lintas di sekitar Jalan Gatot Subroto Jakarta serta beberapa titik lainnya.
Baca Juga: Anies: Curah Hujan Ekstrem Dini Hari Tadi Penyebab Banjir Jakarta
"Untuk jalan yang sudah tidak bisa dilintasi kita tutup serta kita carikan rute alternatif yang lain dibantu Polri, TNI dan dishub," ujar Sambodo.
Berita Terkait
-
Kapasitas Terbatas, Pramono Anung Buka Peluang Tambah Jadwal Pertunjukan di Planetarium TIM
-
Potret Nadiem Makarim Jalani Sidang Perdana Kasus Korupsi Chromebook
-
Demi Kenyamanan, Planetarium Jakarta Tak Tambah Kuota Penonton Meski Kunjungan Membeludak
-
Era Baru Jakarta Electric PLN Mobile di Proliga 2026: Duet Bintang TurkiBelanda Jadi Senjata Utama
-
5 Pilihan LCGC Bekas 'Badak' Hadapi Genangan Air di Musim Hujan bagi Keluarga Muda
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 5 Mobil Bekas Toyota Pengganti Avanza, Muat Banyak Penumpang dan Tahan Banting
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Januari 2026: Ada Arsenal 110-115 dan Shards
- iQOO 15R Lolos Sertifikasi Resmi, Harga Diprediksi Lebih Terjangkau
Pilihan
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Kapasitas Terbatas, Pramono Anung Buka Peluang Tambah Jadwal Pertunjukan di Planetarium TIM
-
Jadi Mendikbudristek Era Jokowi, Nadiem Makarim Akui Tak Paham Politik Hingga Pendidikan
-
Sejak Jadi Mendikbudristek, Nadiem Klaim Kekayaannya Berkurang hingga Tak Dapat Saham Tambahan Gojek
-
Tolak Pilkada via DPRD, Benny K Harman: Jangan Ambil Hak Rakyat Cuma karena Alasan Anggaran
-
Satu Akun Tumbang Minta Maaf, Andi Arief Tagih Pelaku Fitnah SBY Lain: Kami Tunggu
-
Prabowo Gelar Retret Kabinet Merah Putih di Hambalang Besok, Ini Bocorannya
-
Kagum dan Berkaca-kaca Dengar Pledoi Laras Faizati, Usman Hamid: Ia Membela Kemanusiaan
-
Terharu Puisi Dukungan dari Khariq Anhar, Laras Faizati: Ini Perjuangan Kita Bersama
-
Anak Sulung Jadi Saksi Kunci, 10 Orang Diperiksa di Kasus Kematian Satu Keluarga Priok
-
Ungkap Tindakan Tak Manusiawi Polisi, Laras Faizati: Saya Diberi Obat Basi, Diledek saat Ibu Sakit!