Suara.com - Umat Katolik sedunia sebentar lagi akan memasuki upacara Pekan Suci guna menyambut Hari Raya Paskah 2021. Bagi yang akan merayakannya, berikut ini jadwal misa online Pekan Suci Paskah 2021.
Diketahui, Pekan Suci Paskah yaitu rangkaian ibadah atau ritual para umat Khatolik guna merenungkan dan menghayati berbagai peristiwa yang mendasari pusat iman Katolik. Peristiwa tersebut berpusat pada kematian serta kebangkitan Yesus Kristus.
Buat yang akan merayakan serangkaian ibadat atau ritual Pekan Suci Paskah, berikut ini jadwalnya online yang harus kamu tahu.
Jadwal Misa Online Pekan Suci Paskah 2021
Pada Minggu (28 Maret 2021), dimulai dengan Minggu Palma. Ibadat ini bertujuan untuk memperingati peristiwa Yesus masuk ke Yerusalem yang disambut dengan daun palma.
Setelah itu, ibadat akan dilanjutkan pada hari Kamis (31 Maret 2021) yaitu Kamis Putih. Ibadat tersebut bertujuan untuk memperingati Yesus dan 12 Muridnya yang melakukan perjamuan malam terakhir.
Selanjutnya yaitu ibadat Jumat Agung yang diselenggarakan pada Jumat (1 April 2021). Ibadat tersebut bertujuan agar para umat Katolik menghayati peristiwa sengsara serta kematian Yesus yang di kayu salib.
Berikutnya yaitu Malam Paskah atau Vigili Paskah yang merupakan puncak dari serangkaian acara atau ibadat Pekan Suci Paskah. Ibadat ini biasanya digelar pada Sabtu malam. Ibadat ini bertujuan memperingati peristiwa kebangkitan Yesus dari kematian.
Peristiwa ini juga diyakini dan diimani oleh para umat Katolik sebagai peristiwa kemenangan atas segala doa manusia
Baca Juga: Link Streaming Misa Minggu Palma 28 Maret 2021 di Jakarta dan Sekitarnya
Bagi para umat Katolik yang akan merayakan, perayaan Misa Pekan Suci Paskah 2021 yang akan diselenggarakan secara online serta live streaming di sejumlah gereja.
Karena pandemi Covid-19 masih belum mereda, sejumlah Gereja Katolik masih menerapkan masa darurat peribadatan. Misa offline pun akan diselenggarakan terbatas dengan protokol kesehatan super ketat.
Gereja juga akan menayangkan acara Misa Pekan Suci Paskah secara online serta live streaming misa mulai dari acara ibadat Kamis Putih, Jumat Agung, Malam Paskah, hingga Malam Paskah.
Malam Paskah atau Vigili Paskah
Malam Paskah atau Vigili Paskah artinya bersiap-siap atau berjaga. Dalam kata lain, Malam Paskah yaitu saat di mana umat berjaga-jaga atau bersiap-siap bersama Yesus.
Oleh karena itu, Malam Paskah ini digunakan oleh umat Katolik untuk bersuka cita sembari berjaga-jaga menanti kebangkitan Yesus dari kematian.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Menanti Kabar, Ini Sosok Dua Istri Pilot Andy Dahananto Korban Kecelakaan ATR 42-500
Pilihan
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Januari 2026, Handal untuk Gaming dan Multitasking
-
Harda Kiswaya Jadi Saksi di Sidang Perkara Dana Hibah Pariwisata
Terkini
-
Longsor Pasirlangu: Pemkab Bandung Barat Aktifkan Status Darurat, 82 Warga Masih Dicari
-
Minibus Oleng hingga Hantam Tiga Motor dan Gerobak di Karawang, Satu Pengendara Tewas
-
Genangan 50 Cm di KM 50 Tol TangerangMerak, PJR Alihkan Kendaraan Kecil ke Lajur 3
-
Tujuh Hari Menembus Medan Ekstrem, Operasi SAR ATR 42-500 di Bulusaraung Resmi Ditutup
-
Akses Terisolasi Jadi Tantangan Utama Pemulihan Pascabanjir Bandang Aceh Timur
-
Angkasatour Hadirkan Paket Tour Domestik dan Internasional
-
Kenal Korban Sejak SMP, Pemuda 19 Tahun Jadi Tersangka Pencabulan Anak di Cisauk
-
Kiriman Air dari Tangerang Bikin Banjir di Jakbar Terparah, Pramono Tambah Pompa dan OMC
-
Pasti Dilunasi, Intip Perjalanan Warisan Utang Indonesia yang Tak Pernah Gagal Dibayar
-
Rotasi Besar Polri, Irjen Sandi Nugroho Geser Andi Rian di Polda Sumsel!