Suara.com - Sebuah video memperlihatkan seorang pengantin pria yang hendak melakukan prosesi akad nikah. Video tersebut mencuri perhatian warganet.
Video tersebut diunggah oleh akun Tiktok @real_tigrealtiktok. Tayangan itu menjadi perhatian warganet lantaran aksi si pengantin pria.
Pada umumnya, mempelai bersiap-siap saat hendak melakukan ijab qabul atau prosesi akad nikah.
Berbeda dengan pengantin pria ini. Dirinya justru menyeruput kopi terlebih dahulu sebelum melakukan prosesi akad nikah.
Dalam tayangan tersebut, pria itu tampil mengenakan baju pengantin berwarna putih.
Dia didampingi oleh sekumpulan bapak-bapak saat hendak menunju lokasi acara pernikahan.
Berdasarkan unggahan tersebut, pria itu akan segara melangsungkan akad nikah.
Kemudian, seorang temannya mendadak menyodorkan segelas kopi di pinggir jalan.
Pria tersebut pun kemudian diminta oleh temannya untuk menyeruput kopi hitam dalam gelas.
Baca Juga: Ngakak Banget! Gambar Ultraman Sedang Berdoa Viral di Internet
Dia pun menyempatkan diri untuk meminum kopi hitam itu dengan kilat.
"Nggak usah panik ya mau akad ngopi aja dulu," tulis akun tersebut, dikutip Suara.com.
Setelah meneguk kopi hitam itu, si pengantin pria langsung melanjutkan perjalanannya menuju lokasi.
Warganet menduga bahwa temannya tersebut merupakan teman tongkrongan si pengantin pria itu.
Sebab, si pengantin pria tampak menuruti apa yang diminta oleh temannya di saat-saat genting.
Video unggahan itu pun menjadi perhatian warganet. Video itu dapat dilihat di sini.
Berita Terkait
-
Ngakak Banget! Gambar Ultraman Sedang Berdoa Viral di Internet
-
Sakit Hati! TKW Kirim Uang 5 Juta Diprotes Suami, Dituduh Punya Selingkuhan
-
Sri Sultan HB X Banjir Pujian 'The Real Sultan' Saat Naik Mobil di Yogyakarta
-
Usai Viral di Medsos, Rumah Mewah Terbengkalai di Bandung Kini Ditutup
-
Viral Momen Menggores Hati Bapak PKL Suapi Kedua Anaknya di dalam Gerobak
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
Terkini
-
Tak Boleh Kurang, DPRD DKI Wanti-wanti Janji Pramono: Harus Ada 258 Sekolah Swasta Gratis 2026
-
Raja Abdullah II Anugerahkan Prabowo Tanda Kehormatan Bejeweled Grand Cordon Al-Nahda, Ini Maknanya
-
Bawaslu Ungkap Upaya Digitalisasi Pengawasan Pemilu di Tengah Keterbatasan Anggaran
-
Mafindo Ungkap Potensi Tantangan Pemilu 2029, dari AI hingga Isu SARA
-
Bilateral di Istana Merdeka, Prabowo dan Raja Abdullah II Kenang Masa Persahabatan di Yordania
-
August Curhat Kena Serangan Personal Imbas Keputusan KPU soal Dokumen Persyaratan yang Dikecualikan
-
Di Hadapan Prabowo, Raja Yordania Kutuk Ledakan di SMAN 72 Jakarta, Sebut Serangan Mengerikan
-
Usai Disanksi DKPP, Anggota KPU Curhat Soal Beredarnya Gambar AI Lagi Naik Private Jet
-
Dua Resep Kunci Masa Depan Media Lokal dari BMS 2025: Inovasi Bisnis dan Relevansi Konten
-
Soal Penentuan UMP Jakarta 2026, Pemprov DKI Tunggu Pedoman Kemnaker