Suara.com - Media sosial dihebohkan dengan penampakan kuburan lengkap yang disertai batu nisannya terpampang di tengah jalan raya.
Selanjutnya, viral video istri memergoki suaminya yang berdiam diri di belakang pintu usai pulang kerja. Video itu diunggah oleh salah satu pengguna TikTok dan menjadi FYP di linimasa TikTok.
Selain dua berita di atas, berikut ini adalah enam berita viral dan terpopuler Selasa (10/8/2021) yang telah dihimpun oleh Suara.com.
1. Viral Batu Nisan Kuburan di Tengah Jalan, Alasan di Baliknya Bikin Miris
Media sosial dihebohkan dengan penampakan kuburan lengkap yang disertai batu nisannya terpampang di tengah jalan raya.
Usut punya usut, keberadaan kuburan tersebut dibuat sebagai bentuk protes warga lantaran jalan tersebut rusak parah. Parahnya, jalan yang rusak parah itu tak kunjung diperbaiki.
2. Gelagat Suami Aneh Diam di Belakang Pintu Usai Pulang Kerja, Istri Syok Pas Lihat Kakinya
Viral video istri memergoki suaminya yang berdiam diri di belakang pintu usai pulang kerja. Video itu diunggah oleh salah satu pengguna TikTok dan menjadi FYP di linimasa TikTok.
Baca Juga: Kepala Kantor Imigrasi Jaksel Akui Oknum Pegawainya Diduga Aniaya Diplomat Nigeria
"Pantesan pulang-pulang diem aja di belakang pintu," tulis sang istri sebagai keterangan videonya.
Terlihat sang istri menjumpai suaminya yang hanya berdiam diri di belakang pintu. Kemudian, sang istri menyaksikan suaminya tersenyum lebar.
3. Izin Buang Air Kecil tapi Lama di Kamar Mandi, Wanita ini Ungkap Alasan Sebenarnya
Wanita mengungkapkan alasannya mengapa menghabiskan waktu yang lama di kamar mandi. Alasannya itu ia unggah di media sosial TikTok dan menjadi FYP di linimasa TikTok.
Sedikitnya 100 ribu pengguna TikTok menyaksikan video tersebut dalam hitungan jam.
Tag
Berita Terkait
-
Kepala Kantor Imigrasi Jaksel Akui Oknum Pegawainya Diduga Aniaya Diplomat Nigeria
-
Viral Video Konselor Kedutaan Nigeria Diduga Dianiaya Petugas Imigrasi di Jakarta
-
Viral Batu Nisan Kuburan di Tengah Jalan, Alasan di Baliknya Bikin Miris
-
Izin Buang Air Kecil tapi Lama di Kamar Mandi, Wanita ini Ungkap Alasan Sebenarnya
-
Viral Lucinta Luna saat Tuntun Motor Trail Bikin Geger Publik, Ini Dia Sebabnya
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Antisipasi Banjir, Pramono Luncurkan Operasi Modifikasi Cuaca di Jakarta
-
Mengapa KPK Tak Lagi Tampilkan Tersangka Korupsi?
-
Polda Metro Gerebek Clandestine Lab Etomidate di Greenbay Pluit, WNA Tiongkok Jadi Peracik!
-
Roy Suryo Endus Manuver 'Balik Kanan' Eggi Sudjana soal Ijazah Jokowi, Ada Apa?
-
Pendukung Israel Minta AS Segera Caplok Greenland, RUU Aneksasi Sudah Disiapkan
-
Demokrat Bicara Soal Sikap SBY Terkait Pilkada Dipilih DPRD: Serahkan Ke AHY, Ikuti Langkah Prabowo
-
KPK Geledah Kantor DJP, Amankan Dokumen dan Uang 8.000 SGD
-
Dede Yusuf Jelaskan Makna 'Matahari Satu' SBY: Demokrat Satu Komando di Bawah AHY
-
Tragis! Tiga Warga Cilincing Tersengat Listrik di Tengah Banjir Jakarta Utara
-
IKN Nusantara: Narasi Kian Meredup Meski Pembangunan Terus Dikebut?