Suara.com - Sebuah video yang memperlihatkan aksi seorang suami marah-marah usai melihat kondisi dapur di rumahnya viral di media sosial.
Dalam video Tiktok yang diunggah ulang oleh akun Instagram @kanjeng_mamiew2, Rabu (22/9/2021) tampak seorang suami menggerutu karena dapurnya kosong saat ia pulang kerja.
Sang suami juga kesal dengan sang istri yang sibuk main hp di ruang tamu, padahal suaminya ingin makan sepulang kerja.
Mengeluh soal kondisi dapur
Sang suami yang mengaku baru saja pulang kerja tampak mengeluh soal kondisi dapur. Ia harus memasak mi instan karena tidak ada lauk yang bisa dimakan. Ketika membuka tempat penanak nasi, ia juga kecewa karena sudah tak ada isinya.
Sang suami semakin menggerutu ketika mendapati rak piring yang hanya menyisakan alat masak, sedangkan semua piring dalam keadaan kotor dan belum dicucu.
Protes pada sang istri
Dalam video tersebut sang suami menghampiri istrinya yang sedang asyik main hp di ruang tamu. Sang istri menanggapi dengan santai komplain dari suaminya.
Ia lantas meminta sang suami untuk mencuci satu piring saja jika ingin membuat mi instan.
Baca Juga: Viral Rektor Prank Mahasiswa saat Wisuda Online, Bikin Gemetar sampai Panas Dingin
Sang suami yang kesal lantas menuliskan isi hatinya di dalam video tersebut.
"Istri macam apa ini? Salahkah bila ku usir dari rumah?" tulis sang suami, dikutip suara.com, Kamis (23/9/2021).
Tanggapan warganet
Melihat video tersebut, para warganet lantas menuliskan beragam komentar. Beberapa dari mereka menyoroti sikap suami dan reaksi yang ditunjukkan sang istri dalam video tersebut.
"Yang sabar mas, lelahmu menjadi lillah, yang penting jangan dilampiaskan ke anak yaa," komentar salah seorang warganet.
"Emosi aku gara-gara piring aja sambat, bapakku nggak pernah sambat bantu istri beres-beres," sahut warganet lain.
Berita Terkait
-
Wanita Selalu Tabur Bunga di Laut Setiap Malam Jumat dan 5 Berita Viral Lainnya
-
Terpopuler: Serangga di Bubuk Cabai Bikin Merinding, Hingga Hasil Makeup Bikin Kagum
-
Insiden Viral Penghadangan oleh Satpam Kompleks di Kembangan Bukan Pertama Kali
-
Viral Rektor Prank Mahasiswa saat Wisuda Online, Bikin Gemetar sampai Panas Dingin
-
Arogan! Pria di Medan Palak Pedagang dan Tantang Polisi Ditangkap
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Logika KPK: Staf Tak Mungkin Punya Rp4 M, Direksi Wanatiara Otak Suap Pajak?
-
KPK Aminkan Teori 'Kebocoran Negara' Prabowo, Kasus Pajak Tambang Jadi Bukti Nyata
-
Sinyal Tarif Transjakarta Naik Menguat? Anggaran Subsidi Dipangkas, Gubernur Buka Suara
-
KPK: Wajib Pajak Boleh Lawan Oknum Pemeras, Catat Satu Syarat Penting Ini
-
Kena OTT KPK, Pegawai Pajak Langsung Diberhentikan Sementara Kemenkeu
-
Antisipasi Risiko Perluasan, Tanah Ambles di Panggang Gunungkidul Segera Diuji Geolistrik
-
KPK Ungkap Akal Bulus Korupsi Pajak PT Wanatiara Persada, Negara Dibobol Rp59 M
-
5 Fakta OTT Kepala Pajak Jakut: Suap Rp6 Miliar Lenyapkan Pajak Rp59 Miliar
-
Megawati Tiba di Rakernas PDIP, Siapkan Arahan Tertutup Usai Disambut Prananda Prabowo
-
Gus Yaqut Tersangka Skandal Haji, Tambah Daftar Panjang Eks Menteri Jokowi Terjerat Korupsi