Suara.com - Viral di media sosial sebuah video yang memperlihatkan curahan hati seorang wanita yang menerima perlakuan kurang menyenangkan dari orang tua mantan pacarnya.
Dalam video yang diunggah oleh sebuah akun Tiktok, Selasa (6/10/2021) wanita tersebut memperlihatkan kata-kata pedas dari ibunda sang mantan pacar.
Ia memperlihatkan tangkapan layar percakapan WA antara dirinya dan ibunda mantan pacarnya.
Dihina secara fisik
Tak hanya dimaki dengan kata-kata kasar, wanita tersebut juga mendapat hinaan secara fisik dari ortu sang mantan.
Ibunda sang mantan menyebut bahwa ia tidak merestui hubungan sang anak dengan wanita tersebut
"Jangan bilang ya gue setuju sama lo, belajar sopan santun lo sama orang tua," tulis ibu sang pacar dalam percakapan tersebut, dikutip suara.com, Rabu (6/10/2021).
Ia juga menghina wanita tersebut secara fisik dengan menyebutnya gendut.
"Najong kaya emak-emak lo, ta* lo gendut, najis kelakuan lo per*k," lanjutnya.
Baca Juga: Kronologi Hebohnya Foto 'Bendera HTI' di Ruang Kerja Pegawai KPK
Sakitnya sampai ke ubun-ubun
Dalam tangkapan layar percakapan tersebut, tampak wanita itu menjawab hinaan dari ortu sang mantan. Ia membeberkan kelakuan buruk sang mantan pada ibunya.
"Mohon maaf banget sebelumnya nih ya bu, ibu ngatain saya begitu, tapi Te**u pun seperti itu juga bu," tulis wanita itu.
"Asal ibu tahu, tadi aja saya dituduh nyebarin foto bugilnya pacarnya Te**ku bu, sedangkan saya nggak tahu foto bugilnya kaya apa," lanjutnya.
Wanita tersebut mengaku bahwa kata-kata dari ortu mantan pacarnya sangat menyakiti hatinya.
"Sakitnya sampai ke ubun-ubun," tulis wanita itu di kolom deskripsi.
Berita Terkait
-
Viral Guru STM Cantiknya Kelewatan, Bikin Murid Cowok Ogah Bolos Sekolah
-
Wanita Ditinggal Pasangan ke Luar Kota, Bangun Tidur Temukan Tumpukan Dolar di Balik Tisu
-
Dikejar Satpol PP, Perempuan Ini Berhasil Sembunyi Berkat Cosplay Jadi Tukang Cuci Piring
-
Kronologi Hebohnya Foto 'Bendera HTI' di Ruang Kerja Pegawai KPK
-
Kakek Ini Mengamen sambil Gendong Cucu, Warganet: Nggak Tega Lihatnya
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
Terkini
-
Garap Kali Cakung Lama, Pramono Anung Bakal Relokasi Rumah Warga Demi Jalan Inspeksi
-
Atasi Banjir Jakarta Utara, Pramono Anung Targetkan Normalisasi Kali Cakung Lama Rampung 2027
-
Gantikan Adies, Sari Yuliati Ditetapkan Jadi Wakil Ketua DPR RI dari Golkar
-
Terpilih Jadi Hakim MK, DPR Proses Pemberhentian Adies Kadir dari Kursi Wakil Ketua
-
Jadi Saksi, Rocky Gerung Sebut Jokowi Kewalahan Hadapi Isu Ijazah Palsu
-
Dipanggil Komisi III DPR, Kapolresta-Kajari Sleman Siap Beberkan Kasus Jambret Secara Menyeluruh
-
Viral Es Gabus Johar Baru Dikira Pakai Busa Kasur, Polisi Akui Salah Simpulkan dan Minta Maaf
-
Jadi Saksi Ahli di Kasus Ijazah Jokowi, Rocky Gerung: Ijazahnya Asli, Orangnya yang Palsu!
-
Tok! DPR Sahkan Adies Kadir sebagai Hakim MK, Gantikan Inosentius Samsul
-
Eks Wamenaker Noel Beri Peringatan ke Purbaya, KPK: Bisa Jadi Misinformasi di Masyarakat