Suara.com - Baru-baru ini, polemik Bandara Kualanamu dijual sedang menjadi perbincangan hangat di berbagai kalangan. Nah, berikut ini beberapa fakta menarik Bandara Kualanamu yang perlu kamu tahu.
Kabar bahwa Bandara Kualanamu dijual menjadi viral. Pasalnya, bandara tersebut dikabarkan dijual kepada investor asing dari India. Said Didu selalu eks. Sekretaris Kementerian BUMN pun turut menyoroti kabar hangat tersebur.
PT Angkasa Pura II yang merupakan pemilik Bandara Kualanamu kemudian mengkonfirmasi, mereka menyampaikan bahwa kepemilikan saham sebesar 49 persen atas Bandara Kualanamu telah dilepas kepada GMR Airport Internasional India.
Terlepas dari kabar Bandara Kualanamu dijual ke pihak asik. Mari simak berikut ini beberapa fakta menarik Bandara Kualanamu yang perlu kamu tahu.
1. Salah Satu Bandara Terbesar di Indonesia
Bandara Kualanamu masuk dalam jajaran bandara terbesar nomer tiga di Indonesia. Yang mana diurutan pertama sebagai bandara terbesar di Indonesia adalah bandara Soekarno–Hatta (Tangerang, Banten) dan urutan kedua ada Bandar Udara Internasional Kertajati (Majalengka, Jawa Barat).
2. Lokasi Bandara Kualanamu
Diketahui, Bandara Kualanamu ini merupakan Bandara Internasional yang memberikan pelayanan perjalanan udara Kota Medan, Sumatra Utara. Adapun bandara ini berada di kawasan Deli Serdang.
3. Bekas Area Perkebunan
Baca Juga: Edy Rahmayadi Panggil Direktur Angkasa Pura Aviasi
Fakta menarik Bandara Kualanamu lainnya yaitu lokasi bandara ini rupanya bekas area perkebunan milik PT Perkebunan Nusantara II Tanjung Morawa, yang mana berada di kecm Beringin, kab. Deli Serdang, Sumatera Utara.
4. Proses Pembangunan Bandara
Persiapan pembangunan Bandara sudah sejak 1 Agustus 1997. Hanya saja, karena terjadi krisis moneter pada tahun tersebut, proses pembangunan pun dengan sangat terpaksa ditunda. Kemudian pada tahun 2006, pembangun Bandara Kualanamu untuk pertama kali dilakukan.
5. Diresmikan Presiden SBY
Setelah proses pembangunan Bandara Kualanamu selesai, Susilo Bambang Yudhoyonk selaku Presiden RI pada masa itu, meresmikan Bandara tersebut dengan ditandai penandatanganan pada batu prasasti pada 27 Marer 2014.
Penandatangan batu prasasti tersebut sebagai simbol resmi bahwa Bandara udara internasional telah dibuka untuk umum. Bandara ini menjadi salah satu bandara terbesar yang ada di Indonesia.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Kunjungi SRMP 1 Deli Serdang, Gus Ipul Pastikan Sekolah Rakyat Ramah Disabilitas
-
Ahmad Muzani di Harlah NU: Bangsa Ini Berutang Jasa pada Kiai dan Santri
-
Sesuai Arahan Presiden, Gus Ipul Serahkan Santunan Ahli Waris Korban Banjir Deli Serdang
-
Satu Abad NU, Gus Yahya: Persatuan Menguat Usai Dinamika yang Hebat
-
Menhan Ungkap Pertemuan Prabowo dan Tokoh Oposisi: Apa yang Dibahas?
-
Risiko Matahari Kembar di Tubuh Polri, Mengapa Kapolri Pilih Mundur Ketimbang Jadi Menteri?
-
Aktivis 98 Kritik Pernyataan 'Titik Darah Penghabisan' Kapolri: Siapa yang Mau Dihadapi?
-
Geger! Jutaan Dokumen Rahasia Jeffrey Epstein Dirilis, Nama Donald Trump Muncul 5.300 Kali
-
Diterpa Isu Reshuffle, Pratikno Tegas Bantah Siapkan Surat Pengunduran Diri
-
Kemenkes: Gas N2O yang Muncul di Kasus Lula Lahfah Punya Aturan Ketat