Suara.com - Seorang pria menjadi perhatian saat menguluarkan setumpuk demi setumpuk uangnya ke meja teller bank.
Video pria tersebut viral di media sosial. Salah satu yang mengunggahnya adalah akun Instagram @underc0ver.id.
Pada video tersebut terlihat pria bersarung tengah menyetorkan uang tunai ke sebuah bank.
Pria tersebut hanya mengenakan sendal, sarung dan peci layaknya orang yang mau pergi ke masjid.
Tumpukan Uang Tutupi Teller
Pria yang datang ke bank tersebut mulanya membawa tas berwana merah. Satu demi satu ia mengelurkan tumpukan uang dari tas tesebut.
Usai dikeluarkan, ia menumpukkan uang di meja teller sampai terlihat cukup tinggi menurupi badan petugas teller.
Usai selesai menumpukkan uang,pria tersbeut melemparkan tas ke arah teller.
"Insecure lihat om om pakai sarung," tulisan dalam video.
Unggahan tersebut tentu mengundang berbagai respons dari warganet.
"Di kampung model ginian banyak om. Yang pakai kaus bolong-bolong kayak pemulung tapi bawa duit 1M juga ada," komentar warganet.
"Nasabah prioritas rata-rata kalau enggak sarungan ya pakai kaos oblong, celana pendek sama sandal jepit," imbuh warganet lain.
"Nasabah gini enggak banyak nuntut, enggak nuntut bunga gede, enggak nuntut pelayanan istimewa," tambah warganet.
"Yang rapih pake kemeja sama sepatu pantopel mau ngajuin pinjeman, yang sarungan mau naro duit," timpal lainnya.
Nemun demikian tak sedikit juga warganet yang memperdebatkan cara pria tersebut melemparkan tasnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Kemensos Butuh Rp2 Triliun Tangani Pasca-Bencana Sumatra, Anggaran Tersedia Baru Rp600 Miliar
-
KPK Ungkap Perusahaan Rudy Tanoesoedibjo Tak Salurkan Bansos
-
Isu Reshuffle Kabinet Mencuat, Menlu Sugiono: Saya Baru Dengar Sekarang
-
Isu Iuran Rp16,9 Triliun untuk Dewan Perdamaian, Menlu Sugiono: Itu Bukan 'Membership Fee'
-
Menteri PKP Maruarar Sirait Targetkan 2.603 Hunian Tetap di Sumatra Rampung Mei 2026
-
DPR Minta Perbaikan Infrastruktur Pascabencana Jangan Sampai Sia-sia Akibat Lingkungan Tak Terurus
-
Ahok Bongkar Rahasia Pertamina: Nego Minyak di Lapangan Golf, Lebih Murah dari Klub Malam
-
Mendes PDT: 29 Desa di Sumatra Hilang Akibat Banjir, Beberapa Berubah Jadi Sungai
-
Wamenkes Ungkap Kondisi Menyedihkan di Indonesia Akibat Kanker Serviks: 50 Persen Pasien Meninggal
-
Penghitungan Kerugian Negara Kasus Haji Tahap Final, KPK Bakal Tahan Gus Yaqut dan Gus Alex