Suara.com - Warga Beijing diimbau tidak meninggalkan wilayah ibu kota China itu selama tiga hari libur Festival Perahu Naga mulai Jumat (3/6) untuk menghindari penularan COVID-19.
Semua warga diimbau menghabiskan waktu liburan di dalam kota saja dan seharusnya menghindari mendatangi tempat-tempat berisiko tinggi atau sedang, demikian otoritas setempat, Kamis.
Beijing memang sudah mencabut status penguncian wilayah (lockdown) sejak 29 Mei lalu setelah kasus harian mengalami penurunan signifikan. Beberapa hotel di pinggiran Ibu Kota, seperti Mentougou, Pinggu, Huairou, Miyun, dan Yanqing telah beroperasi kembali.
Demikian pula dengan transportasi publik, meskipun tidak semua karena pemulihan situasi dilakukan secara bertahap dan tes PCR massal masih digelar setiap hari.
Pada Selasa (31/5) di Beijing dilaporkan terdapat lima kasus baru sehingga jika dijumlahkan sejak gelombang terakhir yang terjadi pada 22 April sebanyak 1.757 kasus.
Distrik Chaoyang yang menjadi favorit warga asing di Beijing menyumbangkan kasus terbanyak selama gelombang terakhir ini, yakni dengann 424 kasus, disusul Distrik Fangshan yang merupakan kawasan pendidikan sebanyak 413 kasus. [Antara]
Berita Terkait
-
8 Film Yasmin Napper, Musuh dalam Selimut Segera Tayang di Bioskop
-
Melihat Keindahan Musim Gugur di Taman Zhongshan Beijing
-
Beijing Dalam 8 Jam, Apa Saja Agenda yang Dilakukan Presiden Prabowo?
-
Dari Istana Merdeka Hingga Beijing: Tabola Bale Jadi Magnet Joget di HUT RI ke-80
-
Menggali Makna Pulang di Novel "Assalamualaikum Baitullah"
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Ribuan Buruh Geruduk Istana, Tuntut Revisi UMP DKI dan UMSK Jawa Barat
-
Prabowo Tolak Lihat Daftar Perusahaan Pelanggar: 'Takut Ada Teman Saya di Situ'
-
Kalender Akademik Januari-Juni 2026 untuk SD, SMP/MTs dan SMA/SMK/MA
-
Solusi Login MyASN Digital Bermasalah Usai Ganti Hp
-
Jakarta Diguyur Hujan Ringan Hari Ini, Waspada Kelembapan Udara Meningkat
-
Pemerintah Siapkan Penghapusan Utang untuk UMKM Korban Bencana, Cek Syaratnya!
-
Tambang Emas Ilegal di Cigudeg Sulit Diberantas? Diduga Ada Cepu Bocorkan Razia Polisi
-
Darah Tumpah di Caracas, 75 Tewas Saat Pasukan AS Serbu dan Tangkap Presiden Maduro
-
Wagub Babel Dicecar 10 Jam di Bareskrim, Misteri Ijazah Sarjana Terkuak?
-
Yusril Sebut Batas Kritik dan Hinaan di KUHP Baru Sudah Jelas