Suara.com - Daftar nama-nama calon anggota Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) untuk periode 2022-2027 akhirnya sudah diputuskan oleh Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Republik Indonesia. Adapun nama-nama tersebut sebelumnya telah mempertimbangkan usulan dari Komisi II DPR yang diketuai oleh Ahmad Doli Kurnia.
Doli turut mengumumkan proses yang ditempuh dalam pencalonan tiga nama yang nantinya akan dilantik menjadi anggota DKPP Periode 2022-2027 secara langsung oleh presiden Joko Widodo.
"Keputusan rapat pimpinan dan kapoksi yang telah memutuskan tiga orang calon anggota DKPP yang secara aklamasi disepakati tiga orang anggota DKPP yang diusulkan oleh DPR," kata Doli, Selasa (14/6/2022).
Berikut adalah nama tiga orang yang nantinya akan dilantik secara resmi menjadi anggota DKPP Periode 2022-2027.
1. I Dewa Kade Wiarsa Raka Sandi
Berdasarkan informasi resmi yang dilansir dari laman resmi JDIH KPU, Kade merupakan sosok eks Komisioner KPU RI. Ia merupakan seorang anggota KPU yang berasal dari Bali.
Kade pernah menjabat sebagai Anggota KPU Provinsi Bali (2008-2013) hingga menjadi ketua pada 2013-2018. Kade juga berkesempatan menjadi Anggota Bawaslu Provinsi Bali pada 2018-2020.
Karier Kade di KPU berlanjut ke pusat ketika menjadi PAW Anggota KPU RI sejak 15 April 2020 hingga 2022.
Baca Juga: DPR Sahkan Tiga Calon Anggota DKPP, Segera Dikirim ke Presiden Jokowi Tunggu Pelantikan
Sama seperti Kade, Ratna merupakan calon anggota DKPP yang merupakan anggota Bawaslu. Ratna merupakan Anggota Komisioner Bawaslu (2017-2022) yang lahir di Palu, Kota Palu, Sulawesi Tengah, Indonesia, 10 Juni 1967.
Ratna menjabat sebagai Ketua Bawaslu Provinsi Sulawesi Tengah periode 2012-2017, sebelum berkarier sebagai angota komisioner.
Ratna juga pernah mendapatkan predikat Pengawas Pemilu Terbaik Tingkat Provinsi Sulawesi Tengah pada tahun 2009.
Nama terakhir di daftar calon anggota DKPP 2022-2027 yakni Muhammad Tio Aliansyah juga merupakan elemen dari KPU Lampung.
Berdasarkan informasi yang dilansir oleh laman resmi KPU Lampung, Tio menjadi anggota Panwaslu Lampung Utara sejak tahun 2009. Kemudian karier Tio berlanjut dengan menjadi anggota KPU Lampung Utara selama dua periode yakni dari 2003 hingga 2013.
Berita Terkait
-
Terima Surat Pemberitahuan, Polda Metro Sebut 6.000 Buruh Akan Demo di Gedung DPR RI Besok
-
Dinilai Rawan Penyimpangan, Anggota DPR Dukung Rencana Penghapusan Minyak Goreng Curah
-
Panja DPR Nilai Investasi Telkom ke GoTo Masih Wajar
-
DPR Sahkan Tiga Calon Anggota DKPP, Segera Dikirim ke Presiden Jokowi Tunggu Pelantikan
-
Omicron BA.4 Masuk Jakarta, Gus Muhaimin Ingatkan Optimalisasi Booster
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 7 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mengurangi Flek Hitam, Semua di Bawah Rp60 Ribu
Pilihan
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
-
Trik Rahasia Belanja Kosmetik di 11.11, Biar Tetap Hemat dan Tetap Glowing
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
Terkini
-
Baharuddin Lopa: Jaksa Agung Pemberani Usut Kasus Soeharto Hingga Koruptor Kelas Kakap
-
Semalam GBK Macet Parah Jelang Konser BLACKPINK, Polisi Lakukan Rekayasa Lalu Lintas
-
David Van Reybrouck Kritik Wacana Soeharto Jadi Pahlawan: Lupa Sejarah, Bahaya Besar!
-
Kronologi Truk Tanki 2.400 liter BBM Terbakar di Cianjur, Sebabkan Ledakan Mencekam
-
5 Fakta dan Pihak-pihak yang Terlibat Perang Sudan
-
Mau Perkuat Partai yang Dipimpin Prabowo, Budi Arie Bicara Soal Kapan Masuk Gerindra
-
Dasco: Gerindra Siap Tampung Gelombang Relawan Projo!
-
PLN Electric Run 2025 Siap Start Besok, Ribuan Pelari Dukung Gerakan Transisi Energi Bersih
-
Merapat ke Prabowo, Budi Arie Bicara Kemungkinan Jokowi Tak Lagi Jadi Dewan Penasihat Projo!
-
Hujan Lebat Iringi Megawati Ziarah ke Makam Bung Karno di Blitar, Begini Momennya