Suara.com - Wakil Ketua DPR RI Sufmi Dasco Ahmad turut berduka atas meninggalnya Menteri PAN RB Tjahjo Kumolo.
"Kami sampaikan dan menyatakan turut berduka cita yang mendalam atas berpulangnya mas takhjk kumolo.
Dasco berujar bahwa politikus PDIP tersebut merupakan sosok teman yang baik.
"Beliau adalah seorang teman seorang sahabat yang baik. Kadang-kadang walaupun lain partai, kami sering kontak, kami sering bertujar pikiran dan kami rasakan tentunya juga kehilangan yang sangat mendalam atas kepergian beliau," tutur Dasco.
PDIP Mohon Doa untuk Almarhum
Ketua DPP PDI Perjuangan Djarot Saiful Hidayat membenarkan kabar meninggalnya Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan RB) Tjahjo Kumolo.
Djarot mengatakan Tjahjo meninggal pada Jumat hari ini sekitar pukul 11.00 WIB.
"Benar, sekitar jam 11-an, di Rumah Sakit Abdi Waluyo" kata Djarot kepada wartawan, Jumat (1/7/2022).
Djarot tidak menanggapi lebih jauh perihal lain, baik penyakit maupun pemakaman Tjahjo. Ia mengaku belum mendapatkan informasi detail dari keluarga dan teman.
Baca Juga: 5 Jenis Sakit Infeksi Paru Paling Umum, Ada yang Berisiko Fatal
Ia hanya meminta doa untuk almarhum Tjahjo yang merupakan mantan Sekjen PDIP.
"Mohon doanya saja ya," kata Djarot.
Sebelumnya, Menteri Tjahjo Kumolo dikabarkan meninggal dunia, Jumat (1/7/2022). Tjahjo meninggal dunia di RS Abdi Waluyo, Jakarta.
Innalillaahi wa inna ilaihi rojiun.
Allahumaghfir lahu warhamhu wa'fihi wa'fu 'anhu wa akrim nuzülahu waj'alijannata matswh. Al-Ftihah.
Telah kembali keharibaan Allah Yang Maha Pengasih dan Maha Memiliki HambaNya.
Berita Terkait
-
Menteri Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Berjuang Melawan Penyakit Infeksi Paru-paru
-
Wafat Pukul 11 Siang Tadi, PDIP Mohon Doa untuk Almarhum Tjahjo Kumolo
-
Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Ini Profil Lengkap Politisi Kesayangan Megawati
-
Indonesia Berduka: Menteri Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia di RS Abdi Waluyo Jakarta
Terpopuler
- Profil 3 Pelatih yang Dirumorkan Disodorkan ke PSSI sebagai Pengganti Kluivert
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 5 Rekomendasi Mobil Sunroof Bekas 100 Jutaan, Elegan dan Paling Nyaman
- Warna Lipstik Apa yang Bagus untuk Usia 40-an? Ini 5 Rekomendasi Terbaik dan Elegan
- 5 Day Cream Mengandung Vitamin C agar Wajah Cerah Bebas Flek Hitam
Pilihan
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
-
Cerita Danantara: Krakatau Steel Banyak Utang dan Tak Pernah Untung
Terkini
-
Berenang Jelang Magrib, Remaja 16 Tahun Sudah 4 Hari Hilang usai Loncat dari Jembatan Kali Mampang
-
8 Miliar Dolar AS Melayang Setiap Tahun, Prabowo Sebut Judol Biang Kerok!
-
Megawati Tawarkan Pancasila Jadi Etika Global Baru: Dunia Butuh Moralitas, Bukan Dominasi Baru
-
Terkuak! Detik-detik Mengerikan Sebelum Pemuda Nekat Gantung Diri di Flyover Pasupati Bandung
-
Bupati Sudewo Gagal Dimakzulkan: DPRD Pati Bantah Ada Rekayasa, Apa Hasil Rapat Paripurna?
-
Kala Megawati Kenang Momen Soeharto Tolak Bung Karno Dimakamkan di TMP
-
Peringatan Megawati Buat Dunia: Penjajahan Kini Hadir Lewat Algoritma dan Data
-
Wanti-wanti Pemprov DKI Hadapi Cuaca Ekstrem, DPRD Pesimistis Jakarta Bebas Banjir, Mengapa?
-
Ada Apa dengan Jokowi? Batal Hadiri Kongres III Projo Karena Anjuran Tim Dokter
-
Pengunjung Tak Perlu Cemas, Ini Kantong-kantong Parkir Konser BLACKPINK di SUGBK Jakarta