Azzam Ma’ruf Bi Qolbi, siswa berumur enam tahun ini merupakan satu-satunya murid baru di kelas satu SDN Sriwedari 197 Solo, Kecamatan Laweyan, Solo, tahun ajaran 2022/2023.
Meskipun harus duduk sendiri tanpa rekan sebayanya di kelas tersebut, Azzam tetap mengikuti proses belajar mengajar dengan baik. Azzam nampak serius dan memperhatikan sang guru.
Seperti apakah fakta-fakta Azzam murid baru satu-satunya di SDN Sriwedari 197 Solo tersebut? Simak informasi lengkapnya berikut ini.
1. Senang dan bersemangat bisa sekolah
Murid baru satu-satunya tersebut mengaku sangat senang bisa bersekolah, Azzam yang biasa dipanggil dengan sebutan Mas Azzam tersebut merasa tidak takut meski harus belajar sendirian, berbeda dengan suasana di kelas lainnya.
2. Tidak minder meski sendiri
Ketika di ruangan kelas, Azzam mengaku tetap semangat dan tidak minder meski harus sendirian belajar di ruangan kelas bersama wali kelasnya, Diyan Alfiana (26).
Azzam tampak serius dan perhatikan apa yang disampaikan oleh wali kelasnya.
3. Bercita-cita jadi pilot
Saat ditanya mengenai cita-citanya, Azzam memiliki cita-cita sebagai seorang pilot ketika besar nanti.
Azzam sudah tiga hari bersekolah, ia sudah belajar menghafal lagu “Pergi Sekolah”, serta menyusun puzzle SD Sriwedari.
4. Wali Kelas sudah biasa mengajar siswa sedikit
Diakui oleh Diyan Alfiana mengatakan bahwa sebenarnya siswa kelas 1 tersebut ada dua, yaitu Azzam hasil Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB), dan satu siswa lagi merupakan siswa lama yang tidak naik kelas.
"Ada dua siswa sebenarnya, satu siswa baru dan satu siswa lagi siswa lama yang tinggal kelas. Tapi siswa lama tidak berangkat," terang Diyan.
Perempuan 26 tahun tersebut mengaku senang meskipun hanya mengajar satu siswa saja, Diyan berharap bisa lebih dekat dengan siswa dan lebih fokus untuk mengajar siswa-siswanya.
Berita Terkait
-
Sejarah Stasiun Jebres, Ternyata Diambil Dari Nama Orang Belanda, Dipakai Khusus Royal Family hingga Bangsawan
-
Dekatkan Diri ke Siswa Sekolah di Soloraya, Persis Solo Jalankan Program Goes to School
-
SD Negeri Sepi Peminat, Pemkot Solo Petakan Sekolah untuk Program Penggabungan
-
Satu-satunya Murid Baru di SDN Sriwedari 197 Solo, Kisah Azzam Punya Cita-cita Jadi Pilot dan Tetap Semangat Belajar
-
Viral Kisah Pilu Azzam, Ditinggal Orang Tua Bercerai dan Harus Tidur di Warnet
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Donald Trump Makin Berani! Ketua The Fed Jerome Powell Dihadapkan Kasus Kriminal
-
Gegara Bobby Nasution Tak Dipanggil, Boyamin MAKI Temui Dewas KPK Bawa Bukti Rekaman Sidang
-
PDIP Desak Reformasi Total Polri: Hapus Dwifungsi dan Perkuat Pengawasan Eksternal
-
Tutup Rakernas I, PDIP Resmi Tegaskan Posisinya Sebagai Partai Penyeimbang: Kawal Pemerintahan
-
Permohonan RJ Eggi Sudjana Masuk, Polda Metro Tunggu Kesepakatan Pelapor di Kasus Ijazah Jokowi
-
Rekomendasi Rakernas PDIP: Tegaskan Kedaulatan NKRI dan Tolak Intervensi Asing atas Venezuela
-
Rekomendasi Rakernas PDIP: Desak Pilkada Tetap Langsung Dipilih Rakyat, Usul Ada E-voting
-
Polisi Periksa 12 Saksi Kasus Teror DJ Donny dan Influencer, Kapan Pelaku Ditangkap?
-
Ketua KONI Ponorogo Diperiksa KPK Terkait Dugaan Korupsi Bupati Nonaktif Sugiri Sancoko
-
Libatkan Ahli, Polisi Bedah Batas Kebebasan Berekspresi dalam Kasus Mens Rea Pandji Pragiwaksono