Suara.com - Sebuah wahana hiburan anak-anak keliling berupa odong-odong tertabrak kereta di Desa Silebu, Kecamatan Kragilan, Kabupaten Serang, Banten pada Selasa (26/7/2022) pagi.
Tak tanggung-tanggung, insiden tersebut menimbulkan korban jiwa yakni beberapa warga yang berkumpul di sekitar wahana tersebut. Bahkan, beberapa di antara korban jiwa masih berusia kanak-kanak.
Berikut fakta selengkapnya terkait insiden tragis tersebut.
1. Odong-odong menyebrang lintasan bersamaan dengan kereta api
Kasatlantas Polres Serang AKP Tiwi Afrina melaporkan bahwa odong-odong yang membawa 20 orang tersebut sempat menyebrang lintasan bersamaan dengan kereta api jurusan Rangkasbitung-Merak.
Sontak, benturan tak dapat dihindarkan lantaran kereta tersebut sudah melaju cepat.
Sebelumnya, pengemudi odong-odong sempat diingatkan untuk tidak melintas rel karena kereta api sudah terlihat jauh. Namun, sang pengemudi tetap bersikeras dan mengayuh odong-odong agar dapat menyebrang. Nahasnya, odong-odong itu tak kuasa menyaingi kecepatan kereta hingga tabrakan terjadi.
Odong-odong terseret sejauh 2 meter dan bagian belakangnya mengalami ringsek usai tabrakan.
2. Perlintasan tanpa palang dituding jadi biang kerok
Baca Juga: 9 Penumpang Tewas dalam Kecelakaan Odong-odong Tertabrak Kereta Api
Usut punya usut, lintasan kereta api yang menjadi lokasi insiden tersebut tidak terpasang palang pembatas selama hampir 30 tahun beroperasi.
“Kereta api dari arah Serang menuju Lebak, di saat yang sama melaju odong-odong. Di lokasi relnya tida ada palang pintu,” ujar AKP Tiwi Afrina kepada awak media pada Selasa (26/7/2022).
3. Pengemudi odong-odong diamankan polisi
Polisi kini tengah mengamankan pengemudi odong-odong tersebut. Diketahui bahwa sopir berinisial JL dan kini telah diamankan di Polsek setempat.
"Sopir kami amankan, namamya JL status kita amankan di Polsek sopir tidak luka-luka," lanjut Tiwi.
4. Sebabkan 9 korban jiwa, 3 di antaranya anak-anak
Berita Terkait
-
9 Penumpang Tewas dalam Kecelakaan Odong-odong Tertabrak Kereta Api
-
9 Orang Meninggal saat Odong-odong Tertabrak Kereta Api, Begini Pengakuan Warga Cibetik
-
9 Orang Tewas Mengenaskan, Polisi Beberkan Kronologi Odong - odong Tertabrak Kereta Api Jurusan Serang - Rangkasbitung
-
9 Penumpang Odong-odong Ditabrak Kereta Tewas, Pengemudi Sempat Ditegur Tak Ngebut
-
Sebelum Tertabrak Kereta Api, Penumpang Sempat Ingatkan Sopir Odong-odong untuk Tak Ngebut
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
Terkini
-
Rekomendasi Rakernas PDIP: Tegaskan Kedaulatan NKRI dan Tolak Intervensi Asing atas Venezuela
-
Rekomendasi Rakernas PDIP: Desak Pilkada Tetap Langsung Dipilih Rakyat, Usul Ada E-voting
-
Polisi Periksa 12 Saksi Kasus Teror DJ Donny dan Influencer, Kapan Pelaku Ditangkap?
-
Ketua KONI Ponorogo Diperiksa KPK Terkait Dugaan Korupsi Bupati Nonaktif Sugiri Sancoko
-
Libatkan Ahli, Polisi Bedah Batas Kebebasan Berekspresi dalam Kasus Mens Rea Pandji Pragiwaksono
-
Prabowo Duga Ada Kekuatan Asing Bayar Segelintir Orang untuk Mengejek
-
Bantah Tak Kooperatif, Legislator Bekasi Nyumarno Sambangi KPK: Undangan Tak Sampai ke Alamat KTP
-
Prabowo Janjikan Kampus Kedokteran Gratis
-
50 Medsos Lokal Ramaikan ISMN Yogyakarta Meetup 2026, Bahas Kolaborasi di Era Digital
-
Diduga Disambar Petir, Lantai 5 Tzu Chi School PIK Terbakar: Kerugian Ditaksir Rp200 Juta