Suara.com - Sebuah video yang menampilkan perseteruan antara seorang karyawan Alfamart dengan ibu-ibu pencuri cokelat mendadak viral di media sosial.
Dalam video tersebut, tampak seorang karyawan gerai toko swalayan tersebut menegur sosok ibu-ibu yang hendak mengutil cokelat dan membawanya pergi tanpa membayar di kasir.
Sontak, ibu-ibu tersebut langsung mendatangkan seorang pengacara dan mengancam karyawan Alfamart dengan UU ITE jika tak meminta maaf di depan publik.
Berikut fakta selengkapnya mengenai perseteruan viral tersebut.
1. Kronologi insiden hingga viral: mobil mewah ibu-ibu pencuri coklat jadi sorotan
Dalam video tersebut, dijelaskan bahwa sang ibu-ibu ketahuan oleh pihak kasir Alfamart menyimpan cokelat yang hendak dibawanya pergi tanpa membayar. Tampak beberapa pegawai Alfamart mendesak ibu-ibu pencuri cokelat untuk membayarnya.
Setelah perdebatan panjang, perempuan itu akhirnya membayar meski terdengar terpaksa.
“Ya, oke saya bayar,” ucap si pencuri.
Usut punya usut, sosok ibu tersebut mengendarai mobil mewah yang terparkir di depan gerai swalayan itu. Sontak, penampakan ibu-ibu pencuri cokelat bermobil mewah itu menjadi sorotan utama para penonton video.
Baca Juga: Pegawai Alfamart Diancam UU ITE Oleh Orang Bermobil Mewah Diduga Mencuri, Hotman Siap Bertindak
"Ibu ber-mercy, sindikat (pencuri) cokelat di minimarket," tulis keterangan video, Senin (15/8/2022).
Diketahui bahwa kejadian tersebut berlokasi di Alfamart Sempora, Tangerang Selatan pada Sabtu (13/8/2022) pagi.
2. Bawa pengacara usai video viral, karyawan terancam jerat UU ITE
Video tersebut kini viral dan ditonton oleh ribuan pasang mata. Hal tersebut sontak membuat sosok perempuan pencuri cokelat tersebut tidak terima dan menyambangi gerai Alfamart yang merekam video tersebut.
Tak tanggung-tanggung, ia mendatangkan seorang pengacara dan mengancam seorang perwakilan pegawai Alfamart dengan UU ITE, jika tak kunjung meminta maaf di depan publik lantaran video yang ia rekam dinilai mencemarkan nama baiknya.
Karyawan tersebut akhirnya membuat video permintaan maaf, sebagaimana yang dibagikan oleh Twitter @Mei2Namaku. Tampak karyawan tersebut diapit oleh pencuri cokelat yang ternyata bernama Mariana dan pengacaranya.
Tag
Berita Terkait
-
Pegawai Alfamart Diancam UU ITE Oleh Orang Bermobil Mewah Diduga Mencuri, Hotman Siap Bertindak
-
Hotman Paris Resmi Jadi Pengacara Pegawai Alfamart Yang Diancam Pencuri Cokelat
-
Viral Wanita Naik Mercy Kepergok Maling Cokelat di Alfamart Tangerang Malah Suruh Karyawati Minta Maaf
-
Hotman Paris Bersedia Bela Pegawai Alfamart Yang Dilaporkan Ibu-Ibu Pencuri Coklat: Lawan!
-
Bela Karyawannya, Alfamart Tunjuk Hotman Paris Sebagai Kuasa Hukum
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
Terkini
-
Bikin Pedagang Ketakutan, Fakta di Balik Maraknya Tawuran di Kalimalang Jaktim Terbongkar!
-
Dipolisikan Pengusaha Gegara Ngutang di Pilkada, Wawali Blitar: Sudah Selesai, Salah Paham Saja
-
Wanti-wanti Pejabat PKS di Pemerintahan Prabowo, Begini Pesan Almuzzammil Yusuf
-
Dishub DKI Pastikan Tarif Transjakarta Belum Naik, Masih Tunggu Persetujuan Gubernur dan DPRD
-
Jakarta Jadi Tuan Rumah POPNAS dan PEPARPENAS 2025, Atlet Dapat Transportasi dan Wisata Gratis
-
Cuaca Jakarta Hari Ini Menurut BMKG: Waspada Hujan Sepanjang Hari Hingga Malam
-
Sopir Angkot Cegat Mikrotrans JAK41 di Velodrome, Dishub DKI Janji Evaluasi Rute
-
Ratusan Warga Prasejahtera di Banten Sambut Bahagia Sambungan Listrik Gratis dari PLN
-
Hasto PDIP: Ibu Megawati Lebih Pilih Bendungan dan Pupuk Daripada Kereta Cepat Whoosh
-
Putri Zulkifli Hasan Sambut Putusan MK: Saatnya Suara Perempuan Lebih Kuat di Pimpinan DPR