Suara.com - Pemerintah menyampaikan bahwa saluran TV analog akan diberhentikan pada akhir tahun 2022 dan berganti ke saluran TV digital. Nah, untuk bisa menangkap saluran TV digital ini diperlukan Set top box (STB). Lantas, berapa harga set top box Tv digital?
Sebelum membahas mengenai harga STB TV digital, mari simak terlebih dulu apa itu TV digital dan apa fungsi set top box (STB).
Apa Itu TV Digital
TV digital merupakan perangkat televisi yang memiliki kemampuan untuk menangkap saluran sinyal digital berbentuk bit data informasi, ini sama halnya dengan ditampilan dalam saluran streaming seperti YouTube maupun sejeninsnya.
Melalui TV digital ini, gambar yang ditangkap nantinya benar-benar akan terlihat lebih jernih serta tak lagi ada gangguan ‘semut’ saat sinyal saluran sulit ditangkap.
Karena menggunakan metode digitak, maka TV tipe seperti ini hanya mempunyai dua mode tampilan yaitu (1) bisa ditampilkan dan (2) tak bisa ditampilkan.
Jadi, gambar tak akan ditampilkan jika sinyal yang ditangkap kurang baik. Sebaliknya, gambar akan terlihat sangat jernih jika sinyal mampun ditangkap dengan baik.
Selain itu, rasio dalam TV digital juga menjadi lebih baik, yaitu 16 : 9. Rasio tersebut adalah rasio layar standar untuk produksi tayangan modern, sehingga ini akan memberikan pengalaman menonton yang lebih baik.
Nah, untuk bisa menikmati saluran TV digital dengan baik melalui TV analog, maka diperlukan alat bernama Set Top Box (STB). Adapun fungsi STB ini yakni sebagai alat pengkonversi sinyal digital ke TV analog agar dapat ditangkap menjadi gambar dan audio.
Baca Juga: Kominfo Gandeng Pemerintah Daerah Verifikasi Data Penerima STB Gratis
Namun, meski telah menggunakan STB, masyarakat tetap memerlukan antena UHF agar bisa menikmati siaran digital.
Lantas, kira-kira berapa harga harga set top box Tv digital? Untuk selengkapnya, berikut ini daftar harga STB TV digital yang dikutip dari suara.com (23/8/2022).
Harga Set Top Box TV Digital
STB Ichiko 8000HD harga kisaran Rp210.000 - Rp270.000.
STB Akari ADS-210 harga kisaran Rp400.000 - Rp580.000.
STB Venus Brio harga kisaran Rp215.000 - Rp380.000.
Berita Terkait
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
Bahlil Sarankan Mantan Presiden Dapat Anugerah Gelar Pahlawan Nasional, Termasuk Soeharto
-
Ajukan PK, Adam Damiri Akan Hadirkan Enam Ahli di Sidang Asabri
-
Komisi VII DPR Sentil Industri Film Nasional: 60 Persen Dikuasai Kelompok Tertentu, Dugaan Monopoli?
-
Warga Baduy Korban Begal Ditolak RS? Ini Klarifikasi Gubernur Pramono Anung
-
Empat Gubernur Riau Terjerat Korupsi, KPK: Kami Sudah Lakukan Pencegahan Intensif
-
Usai Jerat Bupati, KPK Tetapkan 3 Tersangka Baru dalam Kasus Koltim
-
Wamendagri Wiyagus Tekankan Pentingnya Integritas dan Profesionalisme Penyelenggara Pemilu
-
Balas Dendam, Santri Korban Bullying Ngamuk Bakar Ponpes di Aceh Besar, Begini Kronologinya!
-
Sidang Perdana PK, Tim Hukum Eks Dirut Asabri Adam Damiri Ungkap 8 Bukti Baru
-
Teror Telepon Misterius ke Hakim Tipikor Medan Sebelum Kamar Pribadinya Ludes Kebakaran