Suara.com - Massa aksi yang terdiri dari sejumlah kelompok mahasiswa sore ini menggelar unjuk rasa menolak kenaikan harga BBM di area silang Monas tepatnya di dekat Patung Kuda Arjuna, Jakarta Pusat, Rabu (7/9/2022).
Pantauan Suara.com, massa mahasiswa tiba di titik aksi pukul 15.40 WIB dari arah Jalan Medan Merdeka Selatan.
Di lokasi aksi ada tiga mobil komando dan sejumlah spanduk bernada penolakan kenaikan harga BBM dibentangkan oleh peserta aksi.
Massa aksi langsung menyampaikan orasi setiba di area silang Monas. Salah satu massa dari rombongan Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) membawa spanduk Prabowo Subianto lalu membakarnya. Spanduk itu sebelumnya dimanfaatkan massa aksi untuk mencoret terkait penolakan harga BBM naik.
Mereka berdiri mengelilingi spanduk yang terbakar itu sambil berorasi.
Sejumlah petugas kepolisian tampak berjaga di sekeliling titik aksi. Hingga saat ini belum ada rekayasa yang dilakukan oleh polisi di sekitar lokasi.
Sementara itu, arus lalu lintas dari arah Jalan Medan Merdeka Barat menuju arah Jalan Thamrin terpantau padat.
Berita Terkait
-
Demo Tolak Kenaikan Harga BBM, Mahasiswa Lamongan Sampai Blokir Jalan Nasional
-
Mahasiswa Blokir Jalan Nasional Saat Demo Tolak Kenaikan Harga BBM
-
Bela Puan Maharani Nangis-nangis Saat BBM Naik di Era SBY, Kader PDIP: Kondisi Berbeda, Ini Persoalan Geopolitik
-
Di Luar Demo Besar-besaran Sampai Ricuh, Anggota DPR Santai Rayakan Ultah Puan Maharani di Dalam Gedung
-
Mahasiswa Purwakarta Kembali Turun ke Jalan Tolak Kenaikan Harga BBM, Polisi Disiagakan Depan DPRD
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Pura-pura Jadi Kurir Ekspedisi, Dua Pengedar Narkoba di Tangerang Tak Berkutik Diciduk Polisi
-
Kasus Korupsi Kuota Haji, KPK Minta Bos Maktour Tetap di Indonesia
-
Diperiksa KPK, Bos Maktour Tegaskan Pembagian Kuota Haji Wewenang Kemenag
-
KPK Endus Peran Kesthuri Jadi Pengepul Uang Travel Haji untuk Pejabat Kemenag
-
Hikmahanto Soroti Risiko Gabung Dewan Perdamaian: Iuran Rp16,9 T hingga Dominasi Trump
-
Pemulihan Listrik Pascabencana di Tiga Provinsi Sumatera Capai 99 Persen
-
Bantah Pertemuan Rahasia dengan Google, Nadiem: Saya Lebih Sering Ketemu Microsoft
-
Untung Rugi RI Masuk Dewan Perdamaian Trump: Bisa 'Jegal' Keputusan Kontroversial?
-
Viral! Trotoar di Koja Dibongkar Paksa, Ternyata Ini yang Diburu Pencuri di Bawah Tanah
-
Kajari Magetan Dicopot, Diperiksa Intensif Kejagung Gegara Dugaan Pelanggaran Integritas!