Suara.com - Ratu Elizabeth II wafat pada Kamis (8/9/2022) waktu setempat di Kastil Balmoral setelah kondisi kesehatannya dilaporkan memburuk.
Jenazah mendiang Ratu Elizabeth II akan dibawa pulang kembali ke ibu kota, tempat ia akan dimakamkan pada Senin, 19 September 2022 mendatang.
Menyadur dari The Sun, berikut ini rincian lengkap prosesi pemakaman Ratu Elizabeth II, mulai dari perjalanan dari Balmoral hingga Westminster Abbey.
11 September 2022
Jenazah mendiang Ratu Elizabeth II kini berada di ballroom tempat peristirahatan kerajaan di Kastil Balmoral dalam peti mati yang terbuat dari kayu ek, dengan Royal Standard di atasnya.
Besok pagi pukul 10.00 waktu setempat, jenazah Ratu Elizabeth II akan dipindahkan dan dibawa ke Holyroodhouse.
Enam orang penjaga akan membawa peti mati ke mobil jenazah. Mereka akan berkendara ke Edinburgh melalui Aberdeen sebelum disambut oleh penjaga kehormatan pada pukul 16.00 sore waktu setempat.
12 September 2022
Peti akan dipindahkan dari Holyrood ke Katedral St Giles pada Senin, 12 September 2022.
Baca Juga: Peti Ratu Elizabeth akan Melalui Jalur Darat dari Balmoral Menuju Edinburgh
Raja Charles III dan Permaisuri Camilla akan bergabung dan melakukan perjalanan bersama peti Ratu Elizabeth II dari Holyrood ke Katedral St Giles.
Jenazah akan tetap berada selama 24 jam di katedral sehingga warga Skotlandia bisa memberi pengormatan untuk terakhir kalinya kepada mendiang Ratu.
13 September 2022
Pada Selasa, 13 September peti mati akan dibawa ke Edinburgh pada pukul 17.00 waktu setempat. Putri Anne akan menemani jenazah Ratu dan akan diberangkatkan pukul 6 sore.
Pesawat akan mendarat di RAF Northolt pada pukul 18:45 di mana rombongan pembawa akan menunggu untuk membawa peti mati masuk ke mobil jenazah ke negara bagian.
Peti akan dibawa ke Istana Buckingham melalui Grand Entrance sebelum dibawa ke ruang utama.
Berita Terkait
-
Potrait Ratu Elizabeth II Hiasi Sydney Opera House
-
Peti Ratu Elizabeth akan Melalui Jalur Darat dari Balmoral Menuju Edinburgh
-
Dulu Wanita 'Simpanan', Begini Kisah Transformasi Camilla yang Kini Jadi Permaisuri Baru Raja Inggris
-
Resmi Jadi Raja Inggris, Charles Janji Penuhi Tanggung Jawab dengan Teladani Ratu Elizabeth II
-
Raja Charles III Ternyata Pernah Belajar Bahasa Arab, Ini Alasannya
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Bukan soal Whoosh, Ini Isi Percakapan Dua Jam Prabowo dan Ignasius Jonan di Istana
-
KontraS Pertanyakan Integritas Moral Soeharto: Apa Dasarnya Ia Layak Jadi Pahlawan Nasional?
-
Viral Pria Gelantungan di Kabel Jalan Gatot Subroto, Ternyata Kehabisan Ongkos Pulang Kampung
-
Dorong Kedaulatan Digital, Ekosistem Danantara Perkuat Infrastruktur Pembayaran Nasional
-
AJI Gelar Aksi Solidaritas, Desak Pengadilan Tolak Gugatan Mentan Terhadap Tempo
-
Temuan Terbaru: Gotong Royong Lintas Generasi Jadi Kunci Menuju Indonesia Emas 2045
-
PSI Kritik Pemprov DKI Pangkas Subsidi Pangan Rp300 Miliar, Dana Hibah Forkopimda Justru Ditambah
-
Penerima Bansos di Jakarta Kecanduan Judi Online, DPRD Minta Pemprov DKI Lakukan Ini!
-
Pecalang Jakarta: Rano Karno Ingin Wujudkan Keamanan Sosial ala Bali di Ibu Kota
-
5 Fakta OTT KPK Gubernur Riau Abdul Wahid: Barang Bukti Segepok Uang