Suara.com - Sholat Magrib merupakan salah satu sholat fardhu yang harus dilaksanakan oleh umat Islam. Nabi Muhammad Shallallahu 'Alaihi wa Sallam telah mencontohkan bacaan doa Sholat Maghrib. Doa ini bisa diamalkan oleh umat muslim ketika selesai mengerjakan sholat.
Lantas bagaimana bacaan doa sholat magrib? Simak ulasannya lengkap dengan niat, waktu sholat, bacaan doa hingga dzikirnya pada artikel berikut.
Niat Sholat Magrib
Niat sholat maghrib harus dibaca sebelum umat muslim melaksanakan sholat ini. Berikut bacaan niatnya:
Ushalli fardhol maghribi tsalaata raka'aatim mustaqbilal qiblati adaa-an lillaahi ta'aala
Artinya: "Aku berniat shalat fardhu Maghrib tiga raka'at menghadap kiblat karena Allah Ta'ala"
Waktu Sholat Magrib
Shalat magrib adalah satu dari sholat lima fardhu yang waktu pelaksanaannya sangat singkat. Sholat magrib juga satu-satunya sholat wajib yang memiliki rakaat ganjil yakni 3 rakaat.
Sholat wajib ini dapat dikerjakan saat matahari terbenam hingga terlihat awan merah di ufuk barat. Umat muslim dianjurkan untuk melaksanakan sholat magrib awal waktu. Karena waktunya yang begitu singkat dibandingkan dengan sholat lainnya.
Baca Juga: Sholat Hajat: Niat, Tata Cara, Doa, Waktu Terbaik Mengerjakannya
Adapun dalil anjuran untuk menyegerakan sholat magrib yakni hadits dari Uqbah bin Amir ra. Rasulullah SAW bersabda:
“Umatku akan senantiasa dalam kebaikan atau fitrah selama mereka tidak mengakhirkan waktu sholat maghrib.” (HR. Abu Daud dan Ahmad)
Bacaan Doa Sholat Magrib
Membaca doa setelah sholat adalah sebuah perintah dari Rasulullah SAW. Hal ini juga diriwayatkan dalam sebuah hadits yang artinya:
“Rasulullah SAW bersabda, ‘Siapa yang bertasbih, bertahmid, dan bertakbir setelah shalat sebanyak 33 kali dan menutupnya dengan membaca lâ ilâha illallâh lâ syarîka lahu lahul mulku wa lahulhamdu wa huwa ‘alâ kulli syai’in qadîr, maka dosanya akan diampuni meskipun sebanyak buih di lautan,’” (HR. Malik).
Amalan doa yang dipanjatkan setelah Shalat Wajib termasuk sholat magrib ini dapat menambah pahala bagi orang yang mau melaksanakannya. Imam Nawawi dalam Al-Adzkar, meriwayatkan bacaan doa setelah sholat dari Kitab Ibnu Sinni melalui Ummu Salamah.
Berita Terkait
-
Doa Terhindar dari Bencana Alam, Banjir, Tanah Longsor, Lengkap dengan Artinya
-
Sholat Hajat: Niat, Tata Cara, Doa, Waktu Terbaik Mengerjakannya
-
Bacaan Doa Hujan Deras Lengkap dengan Artinya, Pesan Rasulullah SAW Ini Perlu Diteladani!
-
Doa Hujan Angin dalam Bacaan Latin dan Artinya, Musim Hujan Ayo Amalkan!
-
Kumpulan Doa Banjir, Agar Hujan Tak Bawa Bencana dan Korban Diberi Keselamatan
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Menteri ESDM Bahlil Lahadalia Gaet Investasi Rp62 Triliun dari Korea di Cilegon
-
BAM DPR Dorong Reformasi Upah: Tak Cukup Ikut Inflasi, Harus Memenuhi Standar Hidup Layak
-
Konflik Lahan di Lebak Memanas, DPR Panggil Perusahaan dan KLHK
-
Di Hadapan Buruh, Aher Usul Kontrak Kerja Cukup Setahun dan Outsourcing Dibatasi
-
Aher Terima Curhat Buruh: RUU Ketenagakerjaan Jadi Sorotan, PHK Sepihak Jadi Ancaman
-
Tips Akhir Tahun Ga Bikin Boncos: Maksimalkan Aplikasi ShopeePay 11.11 Serba Hemat
-
Deolipa Tegaskan Adam Damiri Tidak Perkaya Diri Sendiri dalam Kasus Korupsi Asabri
-
Tak Hadir Lagi di Sidang Sengketa Tambang Nikel Haltim, Dirut PT WKS Pura-pura Sakit?
-
Hasto: PDIP Dorong Rote Ndao Jadi Pusat Riset Komoditas Rakyat, Kagum pada Tradisi Kuda Hus
-
Gubernur Pramono Lanjutkan Uji Coba RDF Rorotan Meski Diprotes: Tidak Kapasitas Maksimum