Usholli sunnatal khusuufi rok’ataini ma’muuman lillahi ta’aalaa.
Artinya: Aku niat shalat gerhana bulan dua rakaat sebagai makmum karena Allah Ta’ala.
Bacaan Doa Gerhana Bulan
Saat gerhana bulan mulai berlangsung, umat Muslim dianjurkan untuk membaca doa dan memperbanyak bertakbir (Allahu akbar). Berikut ini doa gerhana bulan yang bisa diamalkan pada tanggal 8 November 2022.
"Allahumma ahillahu ‘alaina bil amni wal imani was salamati wal islami. Hilalu khairin wa rusydin."
Artinya, “Wahai Tuhanku, terangkanlah ini bulan di atas kami dengan sentosa, iman, selamat, dan islam. Ini bulan menerangkan kebaikan dan petunjuk,” (dapat dilihat pada Sayid Utsman bin Yahya, Maslakul Akhyar, Cetakan Al-‘Aidrus, Jakarta).
Bacalah doa di atas sebanyak tiga kali, kemudian lanjutkan dengan mengucap hamdalah atau Alhamdulillah.
Selanjutnya, umat Muslim dianjurkan untuk memperbanyak dzikir. Bacaan dzikir yang bisa dipanjatkan saat gerhana bulan sebagai berikut.
“Subhanallah walhamdulillah walaa ilaaha illallahu Allahu akbar.”
Artinya: Maha suci Allah. Segala puji bagi Allah. Tiada Tuhan selain Allah. Allah Maha Besar.
Demikian penjelasan mengenai bacaan niat sholat gerhana khusuf 8 November 2022 lengkap dengan doa latin. Semoga dapat menambah wawasan Anda.
Berita Terkait
-
Cara Jamak Sholat Maghrib dan Isya, Niat dalam Bacaan Latin dan Syarat Sahnya
-
Gerhana Bulan 8 November 2022: Jadwal, Proses hingga Dampaknya
-
Sholat Gerhana Bulan 8 November 2022 Jam Berapa? Ini Panduan Lengkapnya
-
5 Mitos saat Gerhana Bulan, Ibu Hamil Bersiap Ngumpet 8 November 2022
-
Amankah Lihat Gerhana Bulan Total dengan Mata Telanjang? Ini Cara Amati yang Benar
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
-
Mahfud MD Bongkar Sisi Lain Sri Mulyani: Sebut Eks Menkeu 'Terlalu Protektif' ke Pegawai Bermasalah
Terkini
-
Tegaskan IKN Tak Akan Jadi Kota Hantu, Menkeu: Jangan Denger Prediksi Orang Luar, Sering Salah Kok
-
Setara Institute Sebut Upaya Jadikan Soeharto Pahlawan Nasional Sengaja Dilakukan Pemerintah
-
20 Siswa SDN Meruya Selatan 01 Diduga Keracunan MBG di Hari ke-3, Puding Coklat Bau Gosong
-
Luncurkan Dana Abadi ITS, BNI dan ITS Dorong Filantropi Pendidikan Digital
-
Dosen di Jambi Dibunuh Polisi: Pelaku Ditangkap, Bukti Kekerasan dan Dugaan Pemerkosaan Menguat
-
Nasib Charles Sitorus Terpidana Kasus Gula Tom Lembong usai Vonisnya Diperkuat di Tingkat Banding
-
Amnesty: Pencalonan Soeharto Pahlawan Cacat Prosedur dan Sarat Konflik Kepentingan!
-
Pemulihan Cikande: 558 Ton Material Radioaktif Berhasil Diangkut Satgas Cesium-137
-
Waspada Banjir Rob, BPBD DKI Peringatkan 11 Kelurahan di Pesisir Utara
-
Bank Mandiri Siap Salurkan Rp3,22 Triliun BLTS Kesra 2025 lewat Jaringan Cabang & Mandiri Agen